Part 5

1.1K 86 13
                                    

Management Class
Seorang professor perempuan membalikkan tubuh nya untuk menghadap para murid yang di belakangi nya saat sedang menulis di white board.

"Saya ingin kalian membentuk team dalam mengerjakan proyek ini. Seperti yang sudah saya tulis di sini, kalian harus mulai untuk mencoba memasuki dunia bisnis yang sesungguh nya dengan memulai melakukan bisnis di kampus ini. Saya akan memberikan kalian waktu tiga minggu untuk memikirkan bisnis apa yang kalian ingin kan, berikan proposal bisnis nya pada saya, jika saya setuju maka kalian boleh langsung menjalankan bisnis nya dan setelah itu kalian harus memberikan laporan detail mengenai keseluruhan tahapan yang sudah kalian kerjakan. Mengerti?"

"Dae miss!" Teriak semua murid yang ada di kelas itu..

"Dan untuk pembagian kelompok nya, akan saya undi. Masing-masing kelompok terdiri dari lima orang. Dan silahkan berdiri jika nama kalian di panggil agar teman satu team kalian bisa mengenali wajah kalian karena saya percaya masih banyak dari kalian yang tidak mengenal satu sama lain" ucap sang professor yang membuat beberapa mahasiswa menghela napas kecewa karena professor nya yang akan menentukan dengan siapa mereka akan bekerja sama..
Professor itu pun mulai membagi kelompok dengan memanggil nama para murid nya satu persatu..

"Kelompok ke 7, im yoong, jennie kim, stephanie hwang, bae irene dan wendy shon!" ucap sang professor.. mereka yang berdiri di antara para murid lain yang sedang duduk pun saling melempar senyum kecil kecuali tiffany dan irene yang melempar eye smile mereka pada rekan satu team mereka..

"Kelompok ke 9, kim taeyeon, krystal jung, lee hyeri, seo ju hyun, dan amber liu"

"Yes yes! I am in the same team with my princess!" Ucap amber dengan melayangkan tinju ke udara dan berjoget tidak jelas membuat semua orang menatap pria berambut biru itu dengan kaget dan juga tertawa melihat tingkah laku konyol nya..

"Jeosonghamnida ( sorry)" ucap amber sambil menundukkan tubuh nya ke berbagai arah di ruangan itu sebagai permintaan maaf nya..

Tepat pukul setengah 1 siang, semua mahasiswa keluar dari ruang kelas mereka secara bersamaan.. ini adalah waktu yang selalu di nanti oleh pria yang terus mengosok perut nya yang sangat kosong padahal dan terlihat lemas..

"Yah tiang! Kau terlihat seperti seorang yang belum makan selama seminggu saja!" Kesal hyoyeon yang berjalan di samping sunny.

"Kau tau aku terus menahan lapar sejak professor killer itu masuk ke kelas! Aku menahan lapar selama tiga jam! Apa kau tau bagaimana menderita nya aku saat itu?!" Sooyoung mengusap kasar wajah nya..

"Tsk.. tsk..tsk.. kau menghabiskan 10 potong kimbap dan 2 susu kotak sebagai sarapan mu, soo" sunny menggelengkan kepala nya menatap sooyoung dengan tidak percaya

"Tapi bunny, kau tau bagaimana elastis nya perut karet ku ini kan.. aku tetap saja merasa lapar.." sooyoung mempoutkan bibir nya pada sunny..

"cup..cup..kacian uri youngie..." sunny membalas melakukan aegyo..

"Yah yah.. jangan melakukan aegyo di depan mata ku" kesal yul yang langsung memisahkan kedua teman nya itu..

"Wae? They are so cute.." jessica membela kedua teman nya itu dan membuat sooyoung dan sunny langsung berpose cute dengan memegang kedua pipi mereka serta memasang mimik seperti anak kecil yang sedikit mempoutkan bibir mereka..

"Aigoo aigoo mata ku.. aku tidak sanggup menahan perih nya" yul pura-pura merasa kesakitan pada mata nya dan memeramkan mata nya. Tapi pria berkulit tanned itu dapat merasakan jika seseorang mengatup kedua pipi nya..

Best Friend or LoverTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang