Ide menjadi Rencana

42 6 0
                                    

“Semoga bisa aku menemukan alasan kalian kalah. Tapi aku nggak janji, bisa menemukannya dgn cepat” ucapku
“Tak apa Yos, temukanlah secara perlahan saja, jangan keburu” ucap Spada
“Lakukanlah seperti yang biasa kau lakukan ya” ucap Jeje
“Karena sekarang kau bukan hanya mempunyai mereka, tapi kau punya kami semua” ucap Hammy
“Betul kata Hammy, kita bukan hanya sekedar partner mu dan teman-temanmu, tapi kita adalah keluargamu sekarang, jadi jika kau butuh bantuan, kita akan membantumu” ucap Raptor
“Arigatou Gozaimashita” ucapku sambil membungkukkan badan
“Beruntung!!! Kalau gitu kita harus buat rencana dari ide Kotaro” ucap Lucky
“Silahkan berpikir, dan kalau sudah ketemu silahkan ungkapkan rencananya” ucap Komandan
Semua langsung berpikir dan berpencar. Tanpa di sangka-sangka Vista menarikku
“Yos ikut aku, aku butuh kamu” ucap Vista pelan sambil menarik tanganku
“Mau kemana?” tanyaku pelan
Vista tak menjawab pertanyaanku, dan langsung menarik ku ke suatu tempat

Setelah aku dan Vista keluar
“Mereka mau ngapain?” Tanya Naga
“Entahlah, mungkin mau tukar pendapat” ucap Balance

Sedangkan aku dan Vista
Ternyata Vista menarikku ke kamarnya
“Ada apa Vis?” ucapku
“Gini, kamu kan peka banget kan kalau soal beginian” ucap Vista
“Lalu?” ucapku
“Begini, kita semua kan dengar ucapannya Kak Tsurugi, nah masudku kita kan nggak tau gimana susunannya, jadi aku mau kamu bantuin aku, buat nyusun rencana” ucap Vista
“Baiklah” ucapku
“Begini, bsk saat kita datang kemungkinan besar ada Eriedrone & jg Gamettsui, lalu kita kan diminta melawan mereka secara tdk langsung untuk menyelamatkan anak kecil. Tapi entah kenapa, aku punya firasat kalau kita akan berhadapan terlebih dahulu dgn pasukan Indaver daripada mereka” ucap Vista
“Lah pemikiran ku juga gitu, bagaimana kalau malam ini kita minta Kak Stinger buat nyelidiki duluan lebih tepatnya nyelidiki dimana anak kecil itu di culik?” ucap ku
“Apa dia mau? Kan kita tau kak Stinger seperti apa, dia kan cuek” ucap Vista
“Hmm, iya juga, tapi coba deh aku ngomong ke dia, semoga mau” ucapku
Vista hanya menganggukkan kepala
“Lalu selanjutnya? Jika kak Stinger mau menyelidiki, kita minta dia buat hubungi, dimana letaknya agar Kotaro, Hammy dan Spada bisa menolongnya, begitu?” ucap Vista
“Tepat sekali, dengan begitu kita bisa melawan mereka, tanpa beban nyawa anak kecil.” Ucapku
“Lalu, cara kita ngelawan Gamettsui & Eriedrone bagaimana? Kita kan blm pernah sama sekali ngelawan tanpa Kyuranger Senior, aku hanya memikirkan Finishernya, lagian selama kita berjuang bersama mereka, Kak Lucky, Kak Tsurugi & jg Komandan yg mimpin finisher” ucap Vista
“Kita hrs yakin bahwa kita bisa mlwn mereka, & bisa melakukan Finisher. Aku percaya kan ke km untuk memimpin Finisher kita karna Kyutamamu terhubung dgn Kyutama Kak Lucky, lalu yakinlah ke kyutamamu bahwa km bisa melakukannya, barangkali km ataupun kita mndpt saluran energy dari Kyuranger Senior kan lumayan betulkan?” ucapku
“Iya juga sih, kita harus menyobanya” ucap Vista
“Oh ya untuk melawan Gamettsui & Eriedrone, kita bagi 2 kelompok, hingga Gamettsui berada di tangan Kak Naga, Balance, Champ dan Garu, karna focus kita ke Eriedrone. Dgn begitu kita ber-9 bisa secara penuh melawan Eriedrone” ucapku
“Rencana yg bagus Yos, ya udah yuk bicara yang lain, tapi kita bicara point point nya aja” ucap Vista
“Liat nanti saja” ucapku
Tanpa mereka sadari, ada orang yg menguping pembicaraan mereka. Setelah berbicara cukup banyak, kami memutuskan untuk pergi ke ruang utama membicarakan tentang rencanaku dan Vista.

Sesampainya di ruang utama, tanpa mengulur waktu, aku langsung meminta semua untuk berkumpul. Saat semua berkumpul, Vista langsung menyadari bahwa Kak Stinger tidak ada disitu
“Oh ya Kak Stinger kemana?” ucap Vista
“Moooo, kebiasaan itu anak, lagi genting gini, main pergi aja” ucap Champ
“Udahlah Champ, biarkanlah dia kan memang seperti itu” ucap Lucky
“Yos, ini gimana? Kak Stinger nggak ada” ucap Vista Pelan
“Hmmm, udah tenang aja” ucapku pelan
“Apa Perlu Stinger ditelpon?” ucap Raptor
“Nanti aja setelah kami memberitahu rencana nya” ucapku
“Okelah kalau gitu apa rencana kalian berdua?” ucap Raptor
Kami pun membicarakan rencana yang telah kami berdua buat untuk besok hari
“Rencana yg legendaris” ucap Tsurugi
“Kalau gitu kita telpon Stinger, kita beritahu dia” ucap Raptor

Namun saat kami hendak menelpon Stinger ternyata ada panggilan masuk dari dia
“Stinger kau kemana?” ucap Komandan
“Aku lagi menjalankan misi dari Yosi Komandan, dia memintaku untuk mencari tau keberadaan anak kecil yang diculik agar mempermudah Kotaro, Hammy dan Spada, serta sekalian aku mencari info tentang rencana Eriedrone dan Gamettsui. Jadi kalian semua tak perlu khawatir” ucap Stinger
“Da…darimana kak Stinger tau?” ucapku gagap

Kira-kira Stinger tau dari siapa? Apa dia sendiri yg mendengarkan perbincangan Yosi & Vista? Atau dia diberitahu orang lain? Lalu apakah rencana dari Yosi dan Vista membuahkan hasil & sesuai realita? Penasaran? Tunggu aja di part selanjutnya. Jangan lupa Vote and Comment

Best Partner Season I {Tamat}Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang