Chapter 28 : Selalu Ribut

1.8K 260 169
                                    

Sebelumnya saya ingatkan ONE PIECE bukan milik saya

Tetapi karakter reader murni pemikiran saya

Selamat membaca~

Disclaimer : Eiichiro Oda

Author pov

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Author pov

Keesokkan harinya, Going Merry kembali berlayar menyusuri lautan. Terlihat para kru bajak laut Mugiwara tengah sibuk dengan aktivitas masing-masing. Seperti Zoro yang sedang berlatih, Nami yang sedang bernavigator ria, trio bodoh yang sedang memancing, Robin yang sedang membaca buku, Sanji yang sedang sibuk di dapur, dan juga (Y/n) yang sedang sibuk melukis sembari membaca buku sejarah seniman.

"Kyaaa! Lukisan yang dibuat oleh Rembrandt-sama memang sangat indah! Hasil perpaduan antara cahaya dan juga bayangan, oh aku bahkan dapat merasakan bagaimana sisi terang dan sisi gelap dari lukisan ini~" fangirling (Y/n) pada lukisan milik seniman ternama, Rembrandt.

Tangannya terus bergerak melukis ulang karya dari Rembrandt ---The Ass of Balaam Talking Before Angel--- di kanvas miliknya.

Sedangkan hatinya begitu merasa bungah ketika jari lentiknya hampir saja selesai menoreh cat minyak di atas kain putih tersebut

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Sedangkan hatinya begitu merasa bungah ketika jari lentiknya hampir saja selesai menoreh cat minyak di atas kain putih tersebut.

Sedikit lagi...

Semangat, (Y/n)! Kau pasti bisa membuat Rembrandt bangga dengan lukisan mu itu!

Ayo sedikit lagi selesai!

Dan.....

Bruak!

Kuas yang tengah (Y/n) pegang tiba-tiba saja meleset dari jari. Mengakibatkan lukisan yang seharusnya telah selesai malah dibuat acakadut.

Urat-urat nadi di lehernya seketika itu juga menonjol, menunjukkan bahwa ia benar-benar dibuat geram dengan kebisingan dari luar yang mengakibatkan lukisannya hancur total.

Adventurous Artist 🎨 [ONE PIECE X READER]Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang