===[ 29 ]===
Tak lama Airin pun ikut merebahkan tubuhnya di atas ranjang di samping Jaka
Jaka menghela nafas panjangnya
"Airin"
"Eh, iya, kenapa sayang?"
"Em--, Masih sakit nggak?" Tanya Jaka lagi, ia tidak ingin Airin masih merasakan sakit di bagian tertentu nya
Airin menggeleng senyum,
"Udah nggak kok, udah mendingan"
"Mungkin udah terbiasa, maklum juga kemarin2 masih agak sakit, baru pertama kali juga" ucap Airin pada JakaJaka pun merasa lega mendengar balasan Airin
Ia menghela nafas,
"Ngga nyangka ya, pernikahan kita bisa bertahan sampai detik ini" ucap Jaka pada AirinAirin mengalihkan pandangannya, ia menatap Jaka,
"Mungkin kita benar2 jodoh" ucap AirinJaka pun balik menatap Airin dan tersenyum,
"Gue juga berharap begitu" ucap Jaka"Oh iya"
"Ngomong2"
"Sebelum nikah sama gue, cita cita Bu guru dulu mau jadi apa?" Tanya Jaka pada AirinJaka tidak banyak mengetahui masa lalu Airin, ia hanya mengetahui bahwa Airin dulu masih lajang
Airin seperti berpikir,
"Sebenarnya saya mau jadi pramugari" ucap AirinJaka pun mengerutkan keningnya ke arah Airin,
"Pramugari?" tanya Jaka memastikanAirin mengangguk
"Iya"Pramugari ya ??
Pantas sih , Airin juga cantikTapi kalo Airin jadi pramugari , Airin nggak ketemu gue dong ??
Mungkin sekarang gue malah masih jadi berandalan kayak waktu itu
Kalo jadi pramugari , pasti dia bakal di dekati sama banyak cowok
Akh , kenapa gue jadi beruntung sama merasa nggak rela ya
Beruntung nya Airin nggak jadi pramugari dan menikah sama gue
Nggak rela nya kalo dia benar2 jadi pramugari dan nggak nikah sama gue
Pikir Jaka dalam hati sembari menatap Airin
"Jaka" panggil Airin menyadarkan Jaka yang masih dalam pikirannya
Jaka pun tersadar dan kembali menatap Airin
"Eh-- i'iya?"
"T'trus, kenapa nggak dilanjutin? Kenapa tiba2 kamu bisa jadi guru?" Tanya Jaka pada Airin lagi"Saya sangat ingin jadi pramugari, tapi-- ibu minta saya buat jadi seorang guru aja"
"Mungkin menurut ibu, lapangan pekerjaan sebagai seorang guru lebih banyak dibutuhkan untuk saat ini" jelas AirinJaka pun mengangguk,
"Dulu-- gue pikir Lo nikah sama gue karena ngincar harta keluarga gue" ucap Jaka pada AirinAirin pun terkejut seketika ketika Jaka mengatakan hal itu kepadanya,
"Apa??"
"H'harta??"Jaka Mengangguk,
"Iya, Tapi itu dulu"
"Maafin gue juga, dulu sempet cuek sama lo waktu itu" balas JakaAirin terkekeh,
"Jaka Jaka, kamu itu ada2 aja sih"
"Sebelum menikah sama kamu pun saya juga udah jadi guru kan, saya juga udah dapat gaji sendiri dari pekerjaan saya, ngapain juga saya mikirin harta orang tua Jaka"
"Kalo kita Berdua udah nikah, seharusnya kita udah lepas dari tanggung jawab orang tua kita, untuk saat ini memang saya yang bantuin Jaka karena Jaka masih belum bekerja, tapi suatu saat Jaka juga akan bekerja untuk menafkahi saya dan menjadi seorang ayah" jelas Airin lagi pada Jaka
KAMU SEDANG MEMBACA
ISTRIKU GURUKU ( SEASON 3❤️)
Short StoryJaka sudah mempunyai seorang istri , namun Istrinya adalah guru yang mengajar di SMA