Part 7
" haiii jeng... ayo masuk.. kokiku sudah memasakan banyak makanan... " luna menyambut temanya yang sudah di depan pintu.
" wah.. aku penasaran sekali.. kata yosi kokimu sangat cantik... "
" haha bisa aja kamu jeng.. lihat lah agar kau tau... " luna terkekeh.
Kini ke 4 wanita itu sudah berada di ruang makan untuk makan siang. Suaminya juga anaknya tidak bisa ikut karena pekerjaan kantor.
" wah jeng.. makanannya keliatan enak banget.. ini yang pernah kau pamerkan kepadaku.. " yosi menatap bubur ketan hitam di depanya.
" tentu.. ini juga ada beberapa jenis kue.. tapi aku tak tau namanya.. " ketiga sahabatnya mengangguk mengiyakan soalnya mereka juga tidak tau.
" selamat menikmati.. " luna berucap dan langsung melahap apa yang ia inginkan.
" hah aku kenyang .. padahal belum makan nasi.. " clara mengeluh saat ia sudah kekenyangan.
" ya aku juga.. bahkan aku sudah kenyang masih ingin memakan nasi kuning itu.. " valen bercucap.
" kokimu pandai sekali memasak.. " amanda berucap.
" tentu kokiku yang terbaik.. " ucap luna bangga.
" aku ingin bertemu kokimu.. " luna menatap kepala pelayan dan mengangguk.
" maaf nyonya kenapa anda memangil saya??"
" nuel??"
" tante amanda??"
" astaga nuel... tante kangen denganmu.. sudah lama tante tidak bertemu dengan mu... kau tau? Kakak nakalmu itu selalu menanyakan kapan bisa bertemu dengan mu.. "
" benarkah?? Apa kakak masih nakal?"
" tentu masih.. tante sampai pusing karenanya.. " amanda juga delano terkekeh.
" kalian saling kenal??" Luna bertanya.
" tentu jeng.. dia anak dari sabahat suamiku.. tapi sudah lama kita tidak berjumpa.. oh iya bagaiman kabar yoan sama veronika?"
" mama sama papa sudah meningal tan.. "
" astaga.. aku berturut duka cita nuel.. kenapa kamu tak menghubungi tante??"
" terimakasih tante.. nuel tidak ingin merepotkan semua... sekarang pun nuel sudan mendapat kerja... "
" tante dengar dari kakak kamu sudah menjadi dokter? Kenapa sekarang jadi koki?"
" aku di keluarkan.. dan setelah itu aku kursus tataboga.. "
" astaga bagaimana bisa?"
" nuel di tuduh memberikan obat kadaluarsa juga membeberkan data pasien.."
" astaga nuel.. terus jika kamu bekerja di kota siapa yang menjaga rumah??"
" emm.. paman juga bibi.. "
" astaga kenapa kau berikan??? "
" tak apa tante... mungki bukan rejekiku dan va.... " delano tidak melanjutkan ucapanya.
" va... va??"
" tidak tan.. aku kembali bekerja dulu ... "
" hei.. tunggu.. kau belum menjelaskan apa menu ini.. aku sanggat penasaran.. " clara mencegah delano.
" iya lano.. kau belum menjelaskan apa pun tentang makanan ini.. " kini valentina berucap.
" ah maaf nyonya.. nuel akan menjelaskan menu ini.... "
![](https://img.wattpad.com/cover/315574694-288-k89271.jpg)
KAMU SEDANG MEMBACA
my wife
Teen Fictionapa ini takdirku? Melahirkan sosok alpha dominan. Aku tak tau ini anugerah atau bukan yang di takdirkan oleh Moon Goddess. Aku sosok omega dominan melahirkan alpha dominan. Tidak ada yang mengetahui jika aku melahirkan sosok alpha dominan yang mere...