Malam telah menguasai langit yang semula terang kini beralih menjadi gelap gulita dengan taburan bintang nan cantik yang menghiasi malam yang cerah, tampak pemandangan taman kota yang menghiasi kota yang tak begitu padat hingga terlihat hiruk pikuk jalanan yang tak begitu ramai,
" sayang malam ini kelihatan begitu cerah ya,lihat bintang itu, ia selalu bersama dan cahaya sangat terang" ucap gus Zayyan memulai percakapan sembari menunjukkan tangan nya ke arah langit.
" yang mana mas? "
" itu bintang itu, indah bukan "
" iya mas indah sekali, andai saja ada fenomena bintang jatuh aku ingin melihatnya dari dekat kayak gini"
" bintang jatuh itu gak bisa sembarangan kita lihat dek kita harus pake teleskop agar bisa terlihat lebih jelas "
" emm gitu ya mas, nanti kalo semisal adek hamil terus ngidam pengen lihat bintang jatuh adek mau pergi ke puncak biar bisa lihat bintang jatuh boleh kan mas "
" insyaallah sayang selama itu masih bisa mas kabulkan kenapa tidak "
" makasih mas, jadi makin sayang"
" semoga tetap seperti ini dek, semoga allah meridhoi rumah tangga kita "
" aamiin "
" dek udah yuk masuk ini sudah jam 22:15 menit udah malam, angin malam gak baik loh buat kesehatan kita "
" emm yowes yuk masuk "
" iya yuk ini anginnya juga udah mulai dingin"
" iya mas"
tak terasa jam menujukan pukul 22:15 kami beranjak meninggalkan area balkon kamar kami dan memutuskan untuk tidur.
" sayang, khumairahku sekarang malam jum'at boleh ngak mas melaksanakan sunnah itu "
" sunnah apa mas" ucapku dengan polosnya.
" itu sayang masak gak faham"
Ucapnya sembari mengusap mukanya kasar.
" emm ngak emang sunnah apa mas, sholat sunnah sebelum isyak dan sesudah isyak kita udah selesaikan emang apa sih mas"
" ya allah mas mau minta jatah, udah puas paham kamu,astagfirullah dengan kepolosan mu kau tercengang sekarang kan malam jum'at sayang"
Ucapnya mulai kesal.
" o-o-oh itu hehehe maaf mas adek lupa "
" hemmm astagfirullah, boleh kan mas minta malam ini"
" emm boleh gak ya"
" ya kalo gak boleh sih mas gak maksa, "ucapnya mulai lemas.
" iya mas boleh kok adek dengan senang hati akan melayani mas "
" terimakasih sayang semoga allah cepat menitipkan malaikat kecil di dalam rahim mu"ucapnya sembari mengelus perutku yang masih rata.
" aamiin semoga allah mempercayakan hal itu kepada kita"
" iya sayang "
" udah yuk kita sholat sunnah dia rakaat dulu, mas ambil wudhu dulu "
" iya mas biar adek aja yang siapin peralatan sholat nya"
" oiya sayang, mas pengen kamu pake parfum ini, ini wanginya enak mas suka kalo kamu yang pakai "
" iya mas "
" yasudah mas mau ambil wudhu dulu"
" iya mas "
gus Zayyan beranjak untuk mengambil wudhu sementara aku sedang asik mempersiapkan alat sholat.🌸🌸🌸
𝑯𝒂𝒚 𝒉𝒂𝒚 𝒉𝒂𝒚 𝒍𝒂𝒎𝒂 𝒈𝒂𝒌 𝒖𝒑 𝒉𝒆𝒉𝒆 𝒎𝒂𝒂𝒇 𝒎𝒂𝒔𝒊𝒉 𝒂𝒅𝒂 𝒃𝒂𝒏𝒚𝒂𝒌 𝒌𝒆𝒔𝒊𝒃𝒖𝒌𝒂𝒏, 𝑲𝒊𝒓𝒂-𝒌𝒊𝒓𝒂 𝒂𝒑𝒂 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒂𝒌𝒂𝒏 𝒅𝒊 𝒍𝒂𝒌𝒖𝒌𝒂𝒏 𝒈𝒖𝒔 𝒁𝒂𝒚𝒚𝒂𝒏 𝒔𝒂𝒎𝒂 𝒏𝒊𝒏𝒈 𝑽𝒊𝒏𝒂 𝒉𝒆𝒉𝒆 𝒌𝒂𝒍𝒊𝒂𝒏 𝒃𝒂𝒚𝒂𝒏𝒈𝒌𝒂𝒏 𝒂𝒋𝒂 𝒔𝒆𝒏𝒅𝒊𝒓𝒊, 𝒎𝒂𝒂𝒇 𝒃𝒂𝒏𝒚𝒂𝒌 𝒕𝒚𝒑𝒐 𝒂𝒖𝒕𝒉𝒐𝒓 𝒎𝒂𝒊𝒔𝒉 𝒑𝒆𝒎𝒖𝒍𝒂, 𝒎𝒐𝒉𝒐𝒏 𝒇𝒐𝒕𝒆 𝒅𝒂𝒏 𝒌𝒓𝒊𝒕𝒊𝒌 𝒎𝒆𝒎𝒃𝒂𝒏𝒈𝒖𝒏 𝒏𝒚𝒂 𝒑𝒂𝒓𝒂 𝒔𝒖𝒉𝒖 😊
KAMU SEDANG MEMBACA
Gus Dingin Pilihan abi
Teen Fiction𝘿𝙞𝙡𝙖𝙧𝙖𝙣𝙜 𝙥𝙡𝙖𝙜𝙞𝙖𝙩!!! "pukul 03:00 aku terbangun dari tidur lelapku di malam yang membuatku terhanyut ke dalam dunia mimpi " dia adalah Zayyan maulana pria kelahiran blasteran yaitu mesir dan Indonesia, ia adalah putra dari seorang kiai...