Di atas garis kehidupan yang panjang,
Titik kecil tak gentar berdiri tegak.
Menyaksikan lintasan waktu yang gemilang,
Menorehkan jejak pada takdir yang pelik.Titik itu saksi bisu perjalanan,
Menandai awal dan akhir setiap cerita.
Dalam sepi ia temukan keberanian,
Menguak makna di antara segala tanya.Ketika garis melebar, terjal dan kelam,
Titik tetap setia, tak bergeming.
Menjaga kesetimbangan dalam diam,
Hingga akhir hayat, ia tak akan pudar, tak akan pergi.Oleh : Muhammad Khalil
KAMU SEDANG MEMBACA
TITIK TUJU (ON GOING)
PoetrySebuah jalan tak tak menentu akankah berakhir semu? Dalam perjalanan hidup, kita semua menelusuri arah, sebuah titik tuju yang membubuhkan makna pada langkah-langkah. Melalui bait-bait puitis yang menggugah, penulis menggambarkan berbagai emosi dan...