Teka-Teki

16 1 0
                                    

Aku hanyalah sebatas fantasi
Bukan seperti kamu yang menggulati realisasi
Akankah projekmu menenggelmkanku dalam dunia asli?
Atau justru menerbangkanku dalam dunia ilusi?
Dan sekali lagi,
Semua berakhir pada teka-teki!

26 Desember 2017

Bait AksaraWhere stories live. Discover now