P A S U K A N
DANIALCERITA INI MENGGUNAKAN ALUR MAJU-MUNDUR CANTIK. MOHON PEMBACA FOKUS DALAM MEMBACA BIAR TIDAK TERSESAT DITENGAH JALAN.
Budayakan vote sebelum membaca dan komen setelah membaca, terimakasiyyy
────────────────────────────
🦄🦄🦄"INI ADALAH CONTOH SISWA YANG TAK BISA DIJADIKAN CONTOH, BARU HARI PERTAMA TELATNYA SAMPE BERJAM JAM GINI."
Seorang guru berkemeja putih ini berbicara tegas kepada seluruh siswa siswi yang duduk di tengah lapangan. Dan anak yang bediri, dibawah terik matahari, tanpa topi ini adalah yang dia jadikan contoh perilaku tidak baik ke semua siswa siswi.
Kejadian sebelumnya...
Ini adalah tahun pertama bagi murid angkatan baru SMA IMANUEL. Wajah baru dengan berbagai ekspresi datang dengan manyandang gelar generasi selanjutnya. Dan seperti biasa, dari tahun ke tahun acara ini akan terus berlangsung bagi siswa siswi baru.
Hari pertama Masa Orientasi Siswa.
Salah satu dari beberapa orang siswa yang menjaga di piket melihat kearah jam tangannya, ketika seorang anak laki-laki baru saja memarkirkan motornya.
KAMU SEDANG MEMBACA
D A N I A L
Teen FictionIni bukan tentang Perjodohan lagi, Bukan juga tentang betapa handalnya seseorang mematahkan hati orang lainnya, Dan tidak pula tentang perjuangan tunggal yang tiada akhir. Ini tentang likaliku kehidupan Danial, Yang begitu mencintai masa lalunya...