N

83 16 2
                                    

Tema Hari Kesebelas
❝Gabungkan beberapa dongeng menjadi satu cerita❞

Tema Hari Kesebelas❝Gabungkan beberapa dongeng menjadi satu cerita❞

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Tiga babi kecil itu dalam bahaya. Mereka berada pada situasi yang buruk. Pada jarak tiga meter dari rumah mereka, terdapat seekor serigala lapar yang sejak lima lalu mengamati rumah mereka.

Mereka ketakutan, tetapi tidak tahu harus melakukan apa di saat ibu babi sedang tidak ada. Ketiga anak babi itu hanya berharap si serigala segera pergi.

Di perkebunan yang jaraknya tidak jauh dari rumah tiga anak babi, si kancil sedang mencari kesempatan untuk mencuri beberapa ketimun selagi kebun sepi dan pemiliknya tidak ada.

Suara auman yang disertai dengan tanah yang bergetar membuat kancil membatalkan rencana mencurinya dan memutuskan untuk mencari tahu apa yang terjadi.

Kancil terkejut melihat seekor serigala dengan tatapan buasnya siap menerkam satu rumah kecil yang tak jauh di depannya.

Setelah berpikir panjang, si kancil kembali ke kebun dan mengambil beberapa ketimun. Kancil melemparkan ketimun itu pada si serigala dari balik semak-semak agar tak ketahuan.

"Aigoo ... mana bisa seperti itu."

Jun tertawa terbahak setelah mendengar cerita dari seorang penggemar yang sedang fansign video call dengannya.

Si penggemar meminta Jun untuk menceritakan dongeng padanya lalu setelah itu Ia juga menceritakan dongeng pada Jun.

Si penggemar meminta Jun untuk menceritakan dongeng padanya lalu setelah itu Ia juga menceritakan dongeng pada Jun

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Sumpah, ya! Temanya absurd sekali hari ini. Gara-gara tema ini, rekor Shels yang selalu update malam terpatahkan.

Pendek? Gak papa. Yang penting nulis - Bang Sufi

Hari keduabelas—»

Kidult : DWC2020 [Complete]Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang