Kesempatan Menghapus Rindu
Mahveen AisySesak rindu teruslah bermunculan
Tentang rahmat yang selalu gagal hati ini menggapainya
Tidak akan kurang rasa sesal menyiakan
Kesempatan terlewati dengan ringkasBerakhir dalam ambang rindu dan sesal
Niatku dengan ribuan rindu kupanjatkanBerharap akan kesempatan
Tuk dicintai oleh-Nya
Tuk menerima seluruh kasih-Nya
Kembali harapku untuk-NyaBalikpapan, 20 April 2022
KAMU SEDANG MEMBACA
Aksara Berdansa.
PoesiaHanya sekumpulan puisi gabut. Karya yang masih perlu banyak revisi, baik dari tata penulisan, salah ketik, dan lainnya. ~ sebelum mulai membacaku, simak sebentar sedikit cara untuk menikmatiku ... baca aku dengan keadaan apa pun, ikuti kata hatimu...