- HAPPY READING -
Bruk!
"Maaf!"Dua orang berlawan jenis itu saling menatap setelah mengucapkan kata maaf berbarengan. Tidak ada yang mau lebih dulu memutuskan tatapan keduanya
5 detik..10 detik..
15 detik..
20 detik..
30 det-
"Sekali lagi saya minta maaf, saya permisi." Setelah sedikit membungkuk, seseorang berstatus perempuan itu pergi terburu-buru
Laki-laki itu bergeming dan hanya menatap lekat punggung perempuan yang tadi tak sengaja menabraknya sampai kian menghilang dari pandangan, dirinya merasa aneh, seperti merasakan banyaknya kupu-kupu yang berterbangan di dalam perutnya saat menatap mata perempuan tadi, sensasi geli yang ia sukai.
"Adek!" Sang empu nama tersadar dari lamunannya dan menoleh ke asal suara.
"Kenapa masih disini, nak? Itu kakak kamu pesawatnya sudah mau berangkat, ayo!" Serunya
Langit merasa ditarik pergi dari tempatnya tadi oleh perempuan paruh baya yang masih terlihat cantik walau sudah berumur hampir kepala empat.
Sebelum kian menjauh, dirinya menatap kembali ke belakang lalu menghela nafas kecewa kala tak menemukan perempuan tadi.
•••
2 tahun kemudian
Seorang laki-laki kini tengah berjalan membelah lautan manusia di koridor sekolahnya. Entah kenapa orang-orang di sini sangat menyukai mengobrol atau sekedar curhat di koridor sambil berdiri, padahal menurutnya lebih enak mengobrol di kelas sembari duduk manis terlebih lagi setiap kelas mempunyai dua AC.
Bruk!
"Akhh.." ringisnya saat bokongnya dengan tak elit mencium lantai koridor
"Maaf!"
Langit yang tadi sibuk mengusap-usap bokongnya kini terdiam, ia merasa dejavu kala teringat kejadian yang sama 2 tahun lalu.
Langit mendongak, dan gotcha! Dia merasakan kembali kupu-kupu berterbangan di dalam perutnya.
"Finally, i found you. Thank God!"
•••
TBC
02/06/2023
- faykapacarhaechanI hope you like it guys!
Jangan lupa voment nya
See you in the next partPaipaiiii
KAMU SEDANG MEMBACA
Langit Di Kala Senja
Teen Fiction----------------------------------------------------------------- "Senja, kapan nih kita bisa ngedate?" "Senja, minta nomornya dong.." "Senja sayang!" Namanya Senja Eunoora Nirmala, siswi pindahan di salah satu sekolah favorit di daerah ibu kota Jak...