Sebulan kemudian...
"Semangat ya untuk acara kelulusan nya dan penampilan dance nya, aku yakin kamu bisa melakukan nya dengan sempurna seperti yang kamu harapkan selama beberapa bulan ini, latihan kamu terbayar kan dengan ini" Ucap Oline dengan sangat pelan tak lupa ia memegang kedua tangan istri nya
"Kamu juga semangat buat hari ini, aku tau menjadi ketua adalah sebuah tanggung jawab yang sangat besar tapi aku yakin kamu bisa melakukan nya dengan baik" Mereka berdua sama sama menyemangati satu sama lain
Karena mungkin hari ini adalah hari yang melelahkan untuk mereka berdua, tapi semoga semua kerja keras mereka selama ini terbayar kan dengan lunas hari ini tanpa hambatan satu pun
Cup~
"Tetap semangat ya, aku duluan ke gedung nya aku yakin kamu pasti bisa" Oline meskipun sudah ditunggu oleh teman temannya dia tetap sibuk dengan istri nya sendiri
"Lo kelamaan sama Erine nya kalo nanti kita dimarahin sama pak kepala sekolah karena terlambat doang, gue jitak kepala lo sekarang juga" Ancam Lana dan Oline langsung berpura-pura takut dengan ancaman Lana
"Yaudah yuk berangkat, sejam lebih acara nya akan mulai kita harus benar benar menyiapkan semua nya dengan sangat matang tanpa kekurangan apapun jika bisa" Celetuk Lily dan semua nya setuju
"SEMANGAT UNTUK KITA SEMUA!"
"SEMANGAT!!"
Mereka berangkat bersama ke gedung nya menggunakan mobil Oline, sesampainya di sana ternyata semua nya sudah siap sesuai keinginan mereka, dan tentunya ada yang membantu mereka menyiapkan semua ini
"Kak Yura, makasih ya udah datang duluan buat lihatin persiapan buat acara kelulusan ini, kalo kak Yura nggak dateng duluan makin overthinking nih pasti" Yura langsung membalikkan tubuh nya lalu tersenyum ke arah mereka
"Nggak papa guys, kakak malah seneng banget karena bisa bantuin kalian daripada di sekolah nggak ngapa ngapain cuma lihatin anak anak lagi foto buat acara ini" Jawab Yura
"Oline bisak ikut sama kakak? Kalian bisa keliling dulu buat lihatin siapa tau ada yang ketinggalan atau kelewatan apa gitu" Mereka semua mengangguk lalu berpencar ke segala arah
Sedangkan mereka berbicara tentang acara ini. "Sejauh ini aman kan lin? Tidak ada yang mengganggu kesehatan mu sama sekali?" Tanya Yura
"Sama sekali tidak ada kak, bahkan setelah menikah kondisi ku mulai membaik seperti semula, dia benar benar merawat ku dengan sangat baik kak" Yura yang mendengar itu hanya terkekeh pelan
"Baguslah, oh ya Lily udah latihan lagi kan buat jadi MC sama kakak? Takutnya nanti dia grogi atau semacamnya, dia kan introvert banget kan" Tanya Yura lagi dan lagi
"Lily kali ini nggak dipaksa kok kak dia yang mau sendiri jadi MC nya jadi dia bisa lebih enjoy karena kemauan nya sendiri tanpa dipaksa sama siapa pun"
Semua nya sudah aman tinggal acara nya berlangsung, mereka sekalian latihan latihan dikit buat ngomong di depan nanti agar nggak nervous ataupun grogi, biar mereka juga ngomong nya lancar kayak ngomong biasanya
Saat semua wisudawan wisudawati datang mereka pergi ke belakang untuk menunggu mereka dan orang tua mereka semua nya duduk dulu, baru acara akan di mulai agar tidak terlalu lama
"Hello everyone" Sapa Lily dan Yura bersamaan, dan mereka semua kompak menjawab halo juga kepada mereka berdua
"Perkenalkan aku Yura maheswari dan rekan saya Hillary Abigail, di sini kami menjadi MC jika ada kesalahan kata mohon dimaafkan karena kami masih baru ya apalagi rekan saya Lily ini"
KAMU SEDANG MEMBACA
APHRODITE, ORINE [End]√√
FanficErine adalah anak pindahan dari luar negeri, ia ke Indonesia karena orang tua nya ada pekerjaan meskipun begitu dia juga sangat lancar bahasa Indonesia karena lahir sampai SMP kelas 1 di Indonesia dan Erine dipertemukan oleh Oline anak yang selalu c...