05. Desainer pribadi liana.

2.3K 105 2
                                    

Happy Reading...

.

.

.

.

Duke Robert sinovic, seorang pria paruh baya berumur 48 tahun, memiliki dua putra kembar dan putri satu-satunya di keluarga sinovic.

Istri Duke Robert bernama natalisa adveline sinovic namun sayangnya meninggal dunia setelah kelahiran putri mereka.

Duke Robert bukan nya membenci putri nya melainkan sangat menyayangi hadiah terakhir istrinya untuk nya.

Apa pun yang diinginkan putri nya liana, Duke Robert tidak pernah sekali pun mengeluh saat putri nya meminta yang dia mau termasuk perjodohan yang diinginkan oleh liana.

Duke Robert memiliki banyak kuasa di Kekaisaran termasuk teman terdekat kaisar sendiri. Itulah sebabnya Duke Robert sangat lah mudah untuk menjalin putri nya ke dalam istana bersama putra mahkota biarpun rasanya sangat tidak rela.

Terlebih putra mahkota sering mengacuhkan putri nya saat liana ingin mengajak putra mahkota jalan-jalan atau sekedar bermain bersama.

Makin hari seiring nya berjalan waktu sampai usia putri nya yang ke-12 tahun, liana mulai mendadani dirinya dengan sangat glamor penuh make up di wajahnya sampai gaun saja banyak yang bewarna cerah.

Satu doa yang di pinta Duke Robert adalah menginginkan putri nya berubah, namun semuanya sia-sia sampai usia liana yang ke-17 tahun.

Dan sekarang? Akhirnya sekian lama dari penantian Duke Robert melihat putri nya berubah pun tercapai. Sayang nya Duke Robert tidak tahu bahwa jiwa putri nya telah di gantikan dengan jiwa asing dari zaman masa depan.

.....

Begitulah sekilas cerita Duke Robert, selebihnya tentang cinta buta liana yang terus mengejar sang pangeran.

Sebenarnya liana sedari tadi sudah berada di kamar nya semenjak menyudahi pembelajaran yang menurutnya sangat membosankan biarpun bersuara.

Jadi lah dirinya sekarang ada di dalam kamar sampai tidak sengaja menemukan buku diary milik liana antagonis di bawah kasur saat liana tak sengaja tersandung oleh gaun nya sendiri.

Dan sekarang? Gadis itu fokus membaca isi diary namun sayangnya tidak ada petunjuk apa pun di dalam nya.

𝘽𝙧𝙪𝙪𝙠𝙠𝙠...

"Ini mah kisahnya sama aja kayak novel yang pernah gue baca, hanya beda nya ya si antagonis memiliki keluarga yang menyayangi nya, entah gue untung atau buntung yang pasti gue sedikit bersyukurlah. " Ucap liana setelah melempar buku diary milik liana sang antagonis.

"Ehhh bentar. Ini sudah adegan dimana ya? Bab berapa?. " Gumam liana bertanya-tanya sambil mengetuk dagu nya kebingungan.

"Iisshhh. WOY ANTAGONIS!! LO KALO DAMPARIN GUE MINIMAL KASIH INGATAN LAH B*GO!!, INI GIMANA CARANYA GUE TAU KISAH LO SAMPAI DIMANA B*NGK*!. " Teriak liana melampiaskan rasa kesal nya pada  pantulan dirinya.

Emang agak laen nih anak, marah-marah gak jelas sambil mandangin diri sendiri pula, untung aja bukan raga nya, jadinya sedikit tidak aneh lah.

𝙏𝙤𝙠.. 𝙏𝙤𝙠.. 𝙏𝙤𝙠..

𝘾𝙚𝙠𝙡𝙚𝙠...

Suara ketukan pintu tiga kali sangat lah jelas beserta suara pintu yang di buka dari luar sampai menunjukkan seorang gadis berpakaian pelayan mendekat ke arah liana.

"Nona, apa kau baik-baik saja? " Tanya nera menatap kwatir nona nya yang berteriak dengan bahasa yang sedikit aneh menurut nya.

"Apa aku terlihat baik-baik saja nara? " Tanya balik liana dengan wajah yang semula nya kesal menjadi datar.

Transmigrasi menjadi putri DUKE antagonis ( HIATUS ) Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang