Hari demi hari berganti, Rosè sudah mulai terbiasa tinggal di Korea, bisa dibilang ia sekarang menjadi warga Korea yang sebenarnya.
"Rosè-ah, illuwa" teriak eomma-Rosè dari lantai dasar. Rosè pun langsung berlari menghampiri eomma-nya yang sedang duduk di sofa ruang tamu.
"Waeyo eomma?" Tanya Rosè ketiba tiba dihadapan eomma-nya.
"Kau punya namjin?" Tanya eomma-Rosè tiba-tiba. Membuat Rosè terkejut atas pertanyaan eomma-nya itu.
"Eh?!eobsoyo eomma" tukas Rosè dengan nada yang sedikit panik.
"Eii, kenapa kau panik seperti itu" kekeh eomma-Rosè bermaksud menggoda anaknya itu.
Ting!
Tiba-tiba saja bel berbunyi, Rosè pun berlari menuju pintu untuk membukakan pintu. Rosè membuka pintu, dan ia terkejut saat melihat Chanyeol yang datang mengunjunginya.
"Heol~" ucap Rosè yang masih tidak percaya akan kedatangan Chanyeol.
"Anyeong Chaeyoung-ah" sapa Chanyeol sambil tersenyum.
"Eh dugunya?" Teriak eomma-Rosè dari dapur.
"Cingu" balas Rosè.
Rosè pun mempersilahkan Chanyeol untuk masuk. Suasana menjadi canggung karena kedatangan Chanyeol, entah apa yang membuat canggung tapi Rosè merasa senang kalau Chanyeol datang untuk mengunjunginya.
"Kau mau minum apa?" Tanya Rosè menawarkan minuman.
"Tidak usah repot-repot Chaeyoung-ah" balas Chanyeol sambil tersenyum.
"Eii bagaimana bisa seorang tamu tidak minum atau makan" oceh Rosè. Chanyeol pun tersenyum lebar.
"Baiklah, aku minta air putih saja,"
Rosè berjalan menuju dapur untuk mengambil air putih dan beberapa cemilan untuk Chanyeol. Eomma-Rosè yang melihat kelakuan anaknya itu merasa heran.
"Eh?kau ini kenapa?tidak seperti biasanya kepada tamu" ejek eomma-Rosè.
"Temanku datang eomma, jadi aku harus menyiapkan semua ini" balasnya riang.
Rosè langsung berjalan menuju ruang tamu, Chanyeol sedang duduk manis menunggu Rosè yang mengambil minuman untuknya.
"Chanyeol-ah" panggil Rosè yang lalu berjalan menghampiri Chanyeol.
"Omo, kenapa kau juga membawa makanan. Kau terlalu baik Chaeyoung-ah" puji Chanyeol, membuat kedua pipi Rosè memerah.
Sekon kedua, mereka sedang asik bercanda di ruang tamu. Entah apa yang mereka bincangkan namun itu terlihat sangat menyenangkan.
Tiba-tiba saja, eomma-Rosè datang menghampiri Rosè dan Chanyeol diruang tamu sambil membawa beberapa kue.
"Cha~makanlah kue ini" ucap eomma-Rosè mempersilahkan.
"Gamsahamnida" balas Chanyeol berterima kasih sambil menerima sepiring kue dari tangan eomma-Rosè.
Chanyeol pun meletakkan piring itu diatas meja, baru saja meletakkannya Rosè sudah menergap kue itu hingga dua sekaligus.
"Ya~tak bisakah kau makan pelan-pelan?" Ucap Chanyeol sambil menepuk pelan punggung Rosè.
"Ah gwenchana, jujur saja aku suka sekali makan kue buatan eomma" jelasnya.
Tidak lupa, Rosè juga menyuruh Chanyeol untuk mencicipi kue buatan eomma-nya. Chanyeol pun memakan segigit kue itu, dan rasanya sangat sangat sangat enak.
"Wah daebak!aku tidak pernah merasakan kue seenak ini!" Seru Chanyeol sambil menatap ke arah Rosè dengan senyuman yang lebar.
"Kalau begitu makanlah yang banyak, aku juga akan membungkuskannya untuk adik dan juga eomma-mu dirumah" jelas Rosè.
"Eh tidak usah repot-repot" balas Chanyeol merasa tidak nyaman.
"Kalau kau menolaknya, aku akan memotong tubuhnya menjadi tiga bagian" ancam Rosè sambil menampilkan senyum smirk-nya.
"Ya~Chaeyoung-ah kau tampak ngeri" ucap Chanyeol yang terlihat takut saat melihat ekspresi wajah Rosè.
"Aigoo, aku hanya bercanda haha. Ada apa dengan kau Chanyeol haha" seketika Rosè tertawa lepas.
Chanyeol yang melihat Rosè tertawa untuk pertama kalinya itupun merasa senang. Wah, entah kenapa saat ia melihat Rosè tertawa hatinya sangat damai sekali.
"Ussoe?" Balas Chanyeol sambil mengetek pelan jidat Rosè.
"Ya!kau sudah berani memperlakukan ku seperti itu eoh?illuwa!" Seru Rosè sambil mengepit kepala Chanyeol di tangannya.
Maaf atas keterlambatan saya untuk mengupdate T.T
Btw ada yg sudah tau gak? Rosè sama Chanyeol bakal collab di Gayo dejun. Ya walaupun bukan duet sih, tp gpp deh aku cuma pengen liat reaction antara mereka berdua sajaa hoho.Jangan lupa vote dan comment^^
![](https://img.wattpad.com/cover/91081397-288-k969562.jpg)