1. Dirga. Nama lengkapnya Dirga Arka Bagaskara
Seseorang yang memiliki tinggi badan 170 cm. Bisa dibilang tubuhnya ideal. Gemar sekali memotret objek dengan kamera analog elektro kesukaannya. Mahasiswa semester empat, jurusan akuntansi di salah satu universitas swasta di Jogja. Sahabatnya Arsal dari SD. Tipikal orang yang pendiam, bicara jika perlu, tapi ramah pada siapapun.
2. Arsal. Nama lengkapnya Arsalan Gavin Mahendra
Memiliki tinggi badan sekitar 173 cm. Tubuhnya sangat atletis. Penggila travelling. Terkadang dia hanya sendirian saat bepergian ke suatu daerah atau obyek wisata di sela – sela kuliahnya. Dia juga sering mengajak teman – temannya jika mereka senggang, termasuk Dirga. Mahasiswa semester empat jurusan psikologi di salah satu universitas negeri di Jogja. Tipikal orang yang sangat semangat apabila diajak menjelajahi obyek wisata, bukan termasuk pendiam tapi juga bukan tipe orang yang banyak bicara. Mantannya Enha saat di SMA dan sampai kuliah semester 1.
3. Arif. Nama lengkapnya Irsyad Arif Pratama.
Sahabat Arsal di bangku kuliah. Mahasiswa semester empat dan satu jurusan dengan Arsal. Memiliki tinggi badan sekitar 167 cm dengan tubuhnya yang ideal. Tipikal orang yang banyak bicara, kadang omongannya suka gak jelas, kadang lola, kadang cepet bertindak.
4. Yorry. Nama lengkapnya Yorry Wijaya Harmoni.
Sahabat Arsal di bangku kuliah dan juga teman Dirga di SMA. Mahasiswa semester empat dan satu jurusan dengan Arsal. Memiliki tinggi badan sekitar 169 cm dengan tubuhnya yang sedikit berisi. Tipikal orang yang banyak bicara seperti Arif, tapi tidak lola apalagi jika berbicara dengan perempuan, sering bercanda, senang memainkan gitar dan bernyanyi.
☼☼☼☼
Akhirnya bisa masukin nama Irsyad disini..wkwkw (maafkan aku teman). Sesuai permintaan @ramadhanidw, ku jadikan tokoh disini. Jangan senyum – senyum yaa..wkwk
KAMU SEDANG MEMBACA
Unpredictable Trip
RomanceKamu selalu membuatku ingin lari dari sini. Mencoba menapaki setiap bagian yang ada di sudut kota. Ahh..hanya mimpi. Mimpi itu kini ku tutup rapat dalam peti yang kunamakan kenangan. Sampai kamu kembali lagi menapaki hari - hari ku. Tapi bukan kamu...