Dibawah langit senja ku bersenandung
Diguyur hujan diriku mematungBertanya kepada langit
Berbisik kepada bukitSiapa aku?
- V (28/3/2017) -
KAMU SEDANG MEMBACA
Jeruji Resonansi Hati
PoetrySebuah antologi dari beberapa pengarang resonansi hati. Menggelora, menggebu, melenakan, membutakan, meluluhkan. Bersiaplah menuju perasaan yang akan diaduk-aduk ke dalam jiwa-jiwa pelihat goresan diksi di dalam ini. Ya, kalian semua para pembaca. ...
Siapa Aku?
Dibawah langit senja ku bersenandung
Diguyur hujan diriku mematungBertanya kepada langit
Berbisik kepada bukitSiapa aku?
- V (28/3/2017) -