Sekilas mereka bertemu, sempat saling menatap tetapi tatapan itu terpisahkan oleh waktu.
Esok harinya, sang empu rasa kehilangan objek yang ditatap. Ia melonggarkan semua indranya hanya untuk mencari tatapan itu.
Tatapan yang menyejukkan, entah siapakah itu sebenarnya.

KAMU SEDANG MEMBACA
DAYRAVAN
Teen FictionLDR yang rumit bukan LDR yang beda negara atau kota, melainkan beda tempat ibadah. . . . "Maaf aku lebih memilih Tuhanku" Ya, kalimat itu yang membuat sang empu rasa harus rela dengan keadaan. . . Update = sejalannya otak😂 Copyright by Deefxy - 2017