Hanya ada dalam lamunanku

42 1 0
                                    

Guys,,, sebelum baca alangkah baiknya vote dulu😊
baru komen sesukamu💓😍
Okey let's to reading,,,

Segelas orange jus dan sepiring chesse cake telah terhidangkan diatas meja berpayung. Seorang pemuda tengah memangku dagunya dengan salah satu tangannya. Wajahnya terlihat lesu dan tak bersemangat. Bahkan teguran dari temennya pun tak digubrisnya.

"Elah, aku seperti mengobrol dengan manequin saja," Fardan merasa dicuekkan oleh Sony.

"Heemmm apaaa?" Dengan nada memalas.

"Lu kaya bulan puasa aja sih? Lemes amat? Ada apa? Ehh apa lu dah punya pacar ya sekarang? Wahhh selamat yak,,,"

"Pacar pale lu, gini-gini gue gak rakus masalah cewe. Gue lagi sekarat sekarang, tolong gue," wajahnya dijatuhkan kedasar meja.

"Eehh dah, lu kaya nak SMP aja, kalo lu suka tinggal bilang, ato lamar aja asal jangan langsung kawinin yak? Tar di marahin sama ust. Aa Jim, hahha."

"Gue gak semangat lagi, gue dah bosen bersandiwara, dan ketika gue jujurpun dia tetep gak bisa menerima, gue nyerah aja kali ya?"

"Bentar-bentar, kayaknya cewe yang lu suka susah deh, gini.... gue pengen tahu, apa dia kelihatan suka juga ma elu? Misalkan dari perhatian, sama apa dia pernah care ma elu? Lu harus tahu kalo gak lu selamanya gak bakal tahu perasaannya."

"Bukan itu doank yang jadi gue galau tapi,,,,, latar belakang gue yang belum bisa diterima oleh keluarganya."

"Emang latar belakang keluarga lo kaya apa? Ehh gak bukan, itu... adalah."

"Menurut gue, apapun keadaan lo, kalo tu cewe bener-bener suka, dia bakal nerima elo apa adanya. Yang penting yakinin kalo dia bener-bener suka ma elo."

"Iya ya, gue kangen ma dia yang dulu."

"Fighting ya bro, cewe emang susah, tapi kalo dia jodoh lo pasti gak bakal kemana.

Sony masih menyembunyikan jati diri yang sebenarnya. Walaupun sedikit-dikit ia bisa menebak kalau keluarganya menjadi mavia terbesar dalam negeri. Namun ketika ia berusaha mengungkap, ia selalu dihalang-halangin oleh sesuatu. Ia sangat sulit bertemu orang tuanya. Ia hanya dekat dengan bibi dan supirnya, bu Darmi dan pak Beno. Ayahnya selalu sibuk keluar kota, bahkan jika ia ingin bertemu ibunya harus dengan pengawalan ketat.

Disisi lain, ia terkadang merasa sendiri. Ia bersembunyi dalam sikap yang tawa dan sikap nyelenehnya.

"Gue pengen tahu cewe yang lo maksud kaya apa?"

****

Di sebuah parkiran basement Hanan keluar dari mobil sedan hitam. Seseorang tua bercerutu mengenakan berjas hitam. Tak disengaja Sony melintasi mereka. Ketika sadar, Sony mencoba memarkirka mobilnya tidak jauh dari tempat mereka bertemu.

Alih-alih meminta ijin kepada Fardan, ia mengendap-endap di setiap pojok mobil. Lebih dekat ia mengendap hingga suara jelas terdengar.

Batin Hanan ngapain gue kaya gini yak? Akh bodo amat, siapa tahu dapet info penting.

"Baik, kamu harus menikahi Disa secepatnya, jadi Ap Finance akan jatuh ke tanganmu."

"Sebenarnya saya sudah tidak sabar memilikinya, tetapi karena saya belum siap menikahi Disa saya tunda sedari dulu. Dengan begitu setelah perusahaan telah jatuh ketanganku, aku akan meninggalkan Disa dan kembali dengan Lona."

"Hahaha kau pintar anakku, pembalasan dendam kita kepada Nyonya Gaby segera terkabul."

Soni tersentak mendengar pembicaraan itu. Membuatnya begitu gugup dan meninggalkan suara. Sedangkan anak buah pria itu berusaha mencari sumber suara, khawatir jika ada yang mendengar pembicaraan itu.

Cinta Semanis VanilaTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang