Hari ini hari pertama mereka mulai 'kerja' di dunia yang sebenarnya. Minghao, Bambam sama Hansol masuk shift pagi jam 5.45 harus udah ada di hotel. Karena breakfast mulai jam 6.00 sampai jam 10.00.
"Selamat pagi" sapa Choi Seungcheol staff hotel tersebut.
"Selamat pagi kak" serentak Minghao, Bambam dan Hansol menjawab sapaan senior-nya itu.
"Kalian anak baru itu ya? Aku Seungcheol leader disini, jadi kalau ada yang mau ditanya tanya aja ya" kata Seungcheol sambil tersenyum ramah.
"Baik kak, terima kasih. Em.. pertama kita harus ngapain kak?" tanya Minghao disusul anggukan Bambam dan Hansol.
"Pertama-tama kalian harus cek di papan tulis kalian ditempatin di section mana, terus mulai deh prepare buat breakfast nanti, sekarang ikut aku keliling dulu ya" jelas Seungcheol.
Minghao, Bambam dan Hansol mengikuti Seungcheol ke bagian kitchen. Jadi posisinya itu tempat back office service nyatu sama kitchen cuma dipisahin lorong yang ga terlalu panjang.
"Oke, disini kitchen nya ya yang nyiapin semua makanan buat breakfast atau pun ala carte. Sekarang kita kedepan."
"Hoi Seok yang bener ya lu jangan cengar cengir bae" kata Minghao.
Jangan lupa Seokmin sama Jihoon kan dibagian kitchen.
"Iya iya Hao Haoo~" cengir Seokmin."Nah, jadi disini itu section nya ada tiga. Satu di dalem dua diluar yang khusus smoking area. Pembagiannya Minghao didalem, Hansol sama Bambam diluar. Yang harus kalian siapin itu spoon (sendok), fork (garpu), knife (pisau), napkin (serbet) dan gelas." jelas Seungcheol sambil memperagakan bagaimana peletakannya. Diperhatian dengan seksama oleh ketiga namja itu.
"Nah sekarang kalian boleh mulai prepare ya, kalau ada yang masih bingung boleh tanya, hyung ada di belakang, oh iya kalian panggil aku hyung aja biar lebih akrab"
"Oke hyung, terimakasih. Kita prepare dulu"8.00 am KST
Breakfast di hotel tempat Minghao magang sudah berjalan dan ramai tamu yang datang. Tampaknya Minghao tidak kesulitan menghadapi tamu karena sudah terbiasa berbicara dengan orang banyak. Hansol juga begitu dia terus-terusan dipuji ganteng oleh tamu karena mukanya yang mirip bule. Yah kalau Bambam jangan ditanya, dia juga sudah terbiasa bertemu banyak orang jadi tidak terlalu sulit.
"Gimanaa Hao, udah ngerti kan sampe sini?" tiba-tiba Seungcheol sudah ada disamping Minghao yang sedang stand by.
"Sudah hyung" jawab Minghao.
"Oke bagus, nanti sesudah breakfast selesai ke belakang lagi ya ada yang perlu hyung jelasin lagi kasih tau yang lain."
"Okee siap hyung"
"Semangat Hao"***
Mingyu's Hotel
Berbeda dengan Minghao, hotel di tempat Mingyu magang agak sedikit lebih santai. Breakfast disana dimulai jam 7.00 sampai jam 10.00.
"Wow Gyu, kemampuan masak kamu hebat juga" puji Jeon Wonwoo, salah satu chef di hotel itu.
"Heheh, memang aku suka memasak hyung jadi jangan kaget ya" kata Mingyu percaya diri.
"Hahaha oke oke baguslah"3.00 pm KST
Sekarang waktu pulang shift pagi sudah tiba.
"Ahhh capek juga ya" keluh Minghao sambil berjalan ke locker mereka tempat menyimpan tas dll.
"Iya capek huhuu, panas-panasan gue di dapur" kata Seokmin.
"Lebay lu" pala Seokmin ditoyor Jihoon.
"Haooo aku ditoyor" kata Seokmin manja.
"Emang kamu bisa masak ya Seok?" tanya Minghao.
"HAHAHAHAHAHA" Hansol dan Jihoon tertawa ngakak karena pertanyaan Minghao.
"Sedikit sih hehehe tapi gapapa dong kan namanya juga belajar" cengir Seokmin.
"Alhamdulillah tumben bener" ejek Jihoon."Hao pulang sama siapa?" tanya Bambam.
"Oh aku sama Hansol bareng Bam"
"Rumah kalian searah?"
"Ngga kita mau ke suatu tempat dulu hehehe"
"Hmmm.. okedeh kalo gitu. Jihoon, Seokmin sama siapa?" tanya Bambam lagi.
"Aku dijemput kalo si Seokmin ya sendiri dia wkwkwk"
"Ya aku mah apa atuh:')" kata Seokmin.
"Kasihan Seokmin:( Seok ikut kita aja yuk siapa tau ntar mau ikut kita main sama Boo sama Mingyu daripada sendirian" usul Minghao.
"Ah tak mau nanti Seokmin yang ganteng ini jadi nyamuk:("
"Ish ishh yaudah Hansol yuk sekarang aja, duluan yaa semua"
"Okee hati-hati Hao, Hansol.. Sampai bertemu besok"***
"Hao Hao sayaang~" rengek Mingyu setelah Minghao dan Hansol sampai ke hotel mereka.
"Iyaaa Gyuie~ gimana hari ini hm? Lancar?" kata Minghao sambil menangkup pipi Mingyu.
"Pasti dongg, apalagi tadi masakan aku dipuji hehe senangnyaa" Mingyu memeluk Minghao.
"Bagus ituuu, emang pacar Hao jago masak><"Disisi lain
"Hai Boo, aku anter lagi ya pulangnya" kata Hansol tersenyum ganteng.
"Boleh><"
Hansol mencubit gemas pipi Seungkwan. Yang dicubit hanya bisa senyum malu-malu. Sungguh hanya Hansol seorang yang bisa buat Seungkwan jadi malu-malu seperti itu. Biasanya dia tak tau malu. :(***
"Haoie~ udah sampe rumah nih" kata Mingyu. Minghao tertidur di motor Mingyu sambil memeluknya.
"Hngg.. Udah sampe Gyu?"
"Iya sayangkuh"
Minghao pun turun dari motor Mingyu tapi masih memeluknya dari samping.
"Tapi Hao masih kangen Mingyu.."
"Hehe jangan gitu ah Hao, nanti Gyu khilaf gimana" kata Mingyu balas memeluk Minghao dan mengecup pucuk kepala Minghao.
"Huhu yasudah kalo gitu Gyu pulang ya istirahat, tapi harus kabarin Hao juga"
"Siap sayang, kalo gitu Gyu pulang dulu ya" Mingyu mengeratkan pelukannya sebelum dia pergi.
"Dadah Gyuu~"Tok Tok..
"Gege Hao udah pulang"
Tak lama Junhui membuka pintu.
"Hei adik kesayangan gege, ayo masuk pasti capek yaa"
"Iya ge cape huhuu"
"Bersih-bersih dulu habis gitu gege temani makan yaa" Junhui mengacak rambut Minghao.
"Okaii gege~"TBC
ADA YANG KANGEN AKU GA HUHUHUUUU 😭😭
SELAMAT ULANG TAHUN GEGEKU SAYANGGG💙💙💙
KAMU SEDANG MEMBACA
I Love You, Always [Gyuhao] ✔️
Genç KurguBahasa kadang baku kadang non-baku, hehehe. Enjoy reading guys. ❤