Foto adalah bentuk kenangan yang abadi
Kenangan yang menyeret kita kembali ke masa lalu
Namun saat kita tersadar
Kenangan itu menjadi sangat menyakitkan
Karna kenangan hanyalah kenangan
Hanya ingatan sementara yang berkelana
Waktu kembali.
Keadaan kembali.
Aku kembali.
Namun hanya engkau yang tak kembali
Kau hanya disana
Dibalik bingkai foto yang telah usang

KAMU SEDANG MEMBACA
Lost
RandomBila seisi dunia ku tumpahkan dalam tulisan. Maka seluas samudra pun aku takkan mampu memenuhinya. Karsaku Aksaraku.