(60) Istrirahat.

748 114 35
                                    

Hayoyo happy reading ❤

***

Pagi pagi seorang wanita berjalan menyusuri koridor rumah sakit, sambil menenteng plastik khas supermarket. Lalu ia memasuki salah satu ruangan di rumah sakit tsb.

"assalamualaikum" salam aurel

"Waalaikumsalam"

"Umi.."

"Kamu ngapain kesini?"

Ekpresi aurel yg asalnya ceria berubah menjadi canggung, saat melihat wajah umi atta yg terlihat tidak suka dengan kedatanganya. Tapi aurel tetap berusaha menjaga senyumnya.

"Maaf umi, klo aku ganggu, aku cuma mau bawain makanan buat umi"

"Oh ya makasih, simpan aja di meja" kata umi atta tanpa melihat wajah aurel.

"Umi gimna keadaanya? Kok umi sendiri? Gak ada yg nemenin umi?"

"Bukan urusan kmu. Kamu gak ada keperluan lagi kan disini?"

"I-iya umi" kata aurel canggung.

"Yaudah mending kamu pul--"

"Assalamualaikum"

Tiba2 pintu ruangan terbuka terlihat seorang wanita berhijab panjang terulur kebawah dibalik pintu.

"Waalaikumsalam nisa, akhirnya datang juga" kata umi atta dengam ekspresi sumringah.

Aurel yg melihat perbedaan ekspresi umi atta saat melihat antara dirinya dan nisa sedikit merasakan ngilu di hatinya. Sebegitu istimewakah nisa dimata ibu dari kekasihnya itu?

"Umii, kok...?" tanya nisa sambil menunjuk aurel.

"ck! Udah biarin aja, sini"

"Tapi.."

"Udah anggap aja gak ada, gak penting!"

Mendengar itu hati aurel seperti terhantam benda runcing. Sakit.

"Umi gimna keadaanya?"

"Alhamdulilah semakin hari semakin baik nak"

"Alhamdulillah klo gitu, ini nisa bawain puding lagi, katanya umi sama atta suka bngt?"

"Aduhh anak baik terimakasih yaa, emng umi sama atta ketagihan bngt"

Mereka terus berbincang tanpa memperdulikan aurel yg juga ada diruangan itu. Aurel yg terabaikan jujur saja merasa sakit hati. Kalian bayangkan saja, ibu dari kekasih kalian lebih dekat dengan wanita yg pernah dekat dengan kekasih kalian dibanding dengan kalian sendiri, sakit bukan?

Aurel hanya bisa diam sambil melihat cara mengobrol keduanya, sudah sangat dekat, sangat akrab seperti anak dan ibunya. Andai aurel yg ada diposisi nisa sekarang, mungkin aurel akan menjadi org paling bahagia detik ini, bisa dekat dengan 'calon mertua' adalah impian semua wanita.

Semakin aurel melihat kedekatan mereka semakin hati aurel terasa sakit. Tak terasa matanya sudah mulai berkaca, rasanya beberapa detik lagi pipinya akan basah.

"Assalamualaikum"

Tiba2 pintu terbuka dibarengi ucapann salam dari bnyk orang.

"Waalaikumsalam, wahh akhirnya datang jugaa" kata umi atta.

Ternyata itu semua keluarga gen halilintar. Seketika suasana ruangan menjadi ramai, semuanya mulai mencari tempat untuk duduk dan bersantai. Aurel yg melihat medatangan .merekapun sontak langsung menghapus air matanya.

Atta-Aurel (AHHA) ✔Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang