(2)

439 22 0
                                    

Masih tentang Rey, mohon bersabar:)

Hari terus berganti sekarang hari pertama aku menjadi dosen, aku menggantikan pak Harto yang sudah tidak mengajar di kampus dan untuk masalah kantor aku percayakan pada asisten yang sudah aku anggap sebagai saudara yang memang karena kinerjanya cukup bagus.

"Assalamualaikum warahmatullahi wa barakatuh All." Salam ku

"Waalaikumsalam" jawab seluruh siswa/siswi

"Perkenalkan nama saya Muhammad reyyandza Malik, panggil saja Rey . Saya akan mengajar di kelas ini menggantikan posisi pak Harto mata kuliah manajemen bahasa Arab , ada pertanyaan?" Ujar Fahri

"Pak udh punya calon?"
"Pak mau gak jadi pacar saya"
"Pak mau jadi calonnya dong" ucap para siswi sedangkan yang laki-laki mereka hanya diam menyaksikan

"Eh lu apaan sih ganjen banget" ucap Siwa laki-laki itu

"Terserah gue dong iri bilang bos, wlee" jawab siswi yang nanya tadi

"Sudah-sudah kalau mau berdebat keluar" ucapku

Sedangkan aku melihat seorang siswi berkhimar panjang dengan warna baju senada siswi yang dari tadi mendengarkan keributan itu hanya diam saja, tapi aku bisa melihatnya bahwa dia sedikit kesal sembari mendengus kasar. Lalu aku menjawabnya pertanyaan semua siswi itu

"Terimakasih sebelumnya maaf saya sudah punya istri "ucap Rey
Semua siswi mendengus kesal tak terima, tapi apa boleh buat.

"Sekarang siapa yang sudah mengerjakan tugas makalah yang di berikan pak Harto simpan kedepan?"tanyaku

Hari pertama menjadi dosen sungguh aku sangat gugup apalagi ini pengalaman pertamaku dan apalagi para mahasiswi yang menanyakan apakah aku masih single atau sudah taken.

Eitss jangan salah yaa, meskipun mereka mengambil jurusan manajemen B.Arab tapi masih ada yang selalu mencari perhatian ku.

Apalagi banyak yang minta nomor telepon dan juga alamat rumah siapa lagi kalau bukan mahasiswi yang aku ajar dan dari fakultas berbeda.

Tapi setelah aku mengatakan bahwa aku sudah menikah semua sontak kecewa aku yang melihatnya pun lega.

Tapi ada 2 orang yang tidak menggubris ku bahkan mereka sibuk dengan urusannya sendiri.

Saat aku sedang mengecek tugas mereka tapi kok rasanya ada yang kurang.

Dari 30 banyaknya siswa/siswi tapi yang mengumpulkan hanya 28 orang yang mengumpulkan.

Sepertinya ada yang kurang, siapa yang tidak mengerjakan?"tanyaku kepada murid-murid ku.

"S-saya pak"ucap dua orang gadis itu bersamaan
"Silahkan kalian keluar dari kelas" usir ku.

Karena aku tidak suka jika ada siswa yang tidak di siplin dari segi waktu maupun tugas.

"B-bbaik p-pak" mereka langsung pergi

Hari pertama yang sangat melelahkan menjadi dosen. Hari ini aku sedang tidak ada jam untuk mengajar jadi aku memutuskan untuk langsung pulang.



Jeng...jeng...jeng...

Jangan lupa tinggalkan jejak!

Mohon maaf jarang post, karena lagi sibuk banget sama tugas:)

~SEBUAH PENYESALAN ( ON GOING)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang