Disaat seperti ini, hal yang paling ku benci adalah saat kau melintas di pikiranku.
Lancang sekali kau muncul,
Dengar, tuan
Dinding sudah tinggi
Semua pintu sudah ku tutup rapatKau tak boleh masuk
14-8-22
Deira Hime
![](https://img.wattpad.com/cover/318839268-288-k826617.jpg)
KAMU SEDANG MEMBACA
Nalar Gaduh ✓
PuisiJujur saja aku muak menuliskan aksara yang tak berujung. Setiap kali aksara ini terangkai, setiap itu pula ada darah yang menetes; tak akan bisa dilihat oleh siapapun. Tapi harus kemana lagi aku tuangkan, darah Atma yang kerap kali mengalir deras sa...
^13- Usir
Disaat seperti ini, hal yang paling ku benci adalah saat kau melintas di pikiranku.
Lancang sekali kau muncul,
Dengar, tuan
Dinding sudah tinggi
Semua pintu sudah ku tutup rapatKau tak boleh masuk
14-8-22
Deira Hime