Usia mulai merangkak
Perlahan mengeraskan nurani
Roh yang mengendalikan ambisi
Berlarian dalam siklus tak terhentiDalam hening yang tercipta
Terdapat gaduh yang memberontak
Dalam bisu yang teraniaya
Ada sunyi yang tercabik-cabik
KAMU SEDANG MEMBACA
Dilatasi Diksi
PoetryMenulis bukan sekedar menuangkan sebuah hobi, bukan hanya mengabadikan diri. Namun, " Menulis adalah sebuah proses menumbuhkan benih harapan yang telah lama mati " Goresan filosofi kehidupan yang terurai dalam kepingan sajak.
Jendela Nurani
Usia mulai merangkak
Perlahan mengeraskan nurani
Roh yang mengendalikan ambisi
Berlarian dalam siklus tak terhentiDalam hening yang tercipta
Terdapat gaduh yang memberontak
Dalam bisu yang teraniaya
Ada sunyi yang tercabik-cabik