prelude - iridescent and redemption part 5

864 55 11
                                    

Cinta terlarangku... ?

Bukan cinta terlarang dimataTuhan seperti yang kalian bayangkan.

karena kami tidak sedarah,
kami juga tidak memiliki pasangan satu sama lain untuk menjadi alasan kalau cinta itu menyakiti seseorang dan terlarang.

Cinta terlarang
Yang ku maksudkan

Adalah...

Cinta yang tidak seharusnya tumbuh diantara kami.

Aku menyebutnya terlarang

Bukan untuknya, Tetapi terlarang

untukku.

Untuk diriku sendiri

...

Mengapa kusebut terlarang?  ... Aku punya alasannya


Sesuatu yang buruk terjadi padaku, beberapa tahun silam... kejadian naas itu membuatku terus ketakutan... Dan lemah pada sebuah pilihan

Tersiksa tanpa bisa melawan... Tidak layak karena Terlanjur rusak..!

Aku merasa kotor.. Dan hina

itulah awal... Ketika manis menjadi pahit... Ketika satu luka menjadi momok dan merubah segalanya . . .

Segalanya

Tentang kami

...

-prelude-the iridescent and redemption
.
.
.

"Sungguh, tidak ada sedikit keraguanku pada dirinya"

Tidak... ada..!

Seberapa menariknya dia dalam hidupku?

Tidak bisa digambarkan hanya dengan kata-kata,  kalian harus merasakan secara langsung betapa keseriusannya mampu mengalihkan seluruh perhatianmu..dari ragu menjadi percaya,  dari lemah menjadi berani dan dari kosong menjadi penuh

Pemuda ini selalu menunjukkan apa isi hatinya, sepahit atau sekonyol apapun tingkahnya

Dia selalu mengatakan dengan lantang... Tanpa menariknya kembali.

Sikap khas anak muda  yang terlihat manis dan mengagumkan

Terkadang  dia memang suka egois, polos dan sedikit arogan karena wataknya yang memang pada dasarnya keras, tapi sifat-sifat itulah yang ku suka  darinya.

Gejolak jiwa muda tersulut api puberitas membakar dan membara setiap sel ditubuhnya.

... begitu panas

Sangat kuat...

Tegas walaupun naif

PRELUDETempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang