Sekuat apapun kamu menjaga,
Yang pergi akan pergi
Sekuat apapun kamu menolak,
Yang datang akan datang
Terkadang semesta memang senang bercanda
*Rain Clarissa Giovani*Dan jderr......
**
Pria itu terbaring lemah di jalanan , Darahnya mengalir tiada henti membasahi jalanan yang kering , orang orang kian kemari melihat Sean . Hingga seorang perempuan menolongnya membawa dia masuk ke mobil dan menuju rumah sakit . Wanita itu adalah sepupunya , namanya Tiara dan sekaligus teman rain .
" Seannn" teriak tiara saat melihat sepupunya dipenuhi darah . Air matanya terus mengalir , ia tak tahan melihat sepupunya seperti ini .
Sean hanya tersenyum melihat Tiara , ia tak berkata apapun . Wajahnya di lumuri darahnya sendiri , tubuhnya terbaring lemas .
" Ayo bantu saya , naikan dia ke mobil ." Pinta Tiara kepada orang orang yang ada di sana . Dan membawa Sean ke rumah sakit .
**
Sore ini rain sedang menunggu Sean menjemputnya ia duduk di halte bus dekat tempat lesnya . Sudah lama dia menunggu tapi sean tak kunjung datang .
"Iih kemana si tuh anak , katanya mau jemput gue ."
Batinnya .
Hujan mengguyur bumi sekarang , ia seolah menangis melihat kejadian tadi , deras airnya mengingatkan rain pada Sean .
" Apa di baik baik aja ?." Tanya rai
Batinnya .
Hujan terus mengguyur bumi , semakin deras semakin deras , pikiran Rai sekarang penuh dengan Sean . Hembusan angin yang kencang membuat air hujan mengenai rain . Bajunya basah kuyup , dia tetap menunggu Sean menjemputnya .
" Hey ." Terdengar panggilan dari sebuah mobil yang berhenti di seberang jalan . Tak lama kemudian mobil itu menghampiri rain .
" Hey , ayo naik , hujannya makin deras ." Tawarnya .
Tanpa alasan apapun rain pun langsung masuk ke mobil itu . Dilihatnya seorang pria tampan , menggunakan kaos hitam dengan jeans hitam .
" Makasih yaa ." Ujar rain .
" Gue anter Lo pulang ya ." Tawarnya .
Rain hanya mengangguk pertanda ia menyetujuinya . Dalam mobil , rain terlihat kedinginan , dia terus menggigil .
" Nih pake ." Pria itu menyodorkan jaketnya kepada Rai .
" Ga usah , nanti jaket Lo basah ." Tolak rain .
" Gapapa , pake aja ." Tawarnya lagi .
Rain lalu mengambil jaket Boomber milik pria itu dan memakainya .
" Nama Lo siapa?." Tanya pria itu .
" Rain , Lo bisa panggil gue rai ." Jawabnya .
" So siapa?." Tanya rain balik .
" Nama gue Nathan ." Jawabnya.
**
Setelah hujan usai , daun daun akan kembali mencoba bangkit dari terpaan badai dan hembusan air. Dan matahari akan pergi menyambut datangnya malam . Senja terus berlalu hingga malam pun tiba .

KAMU SEDANG MEMBACA
Rain [OnGoing]
TienerfictieResiko dari jatuh cinta adalah patah hati . Bagaimana jika seseorang yang sangat kamu cintai , seseorang yang sangat kamu ingin miliki , hilang begitu saja . Tak tau kemana ia pergi , hanya meninggalkan Luka yang tak kunjung reda . Dan setelah kamu...