Nah,sesuai yang saya umumin di chapter lalu,saya kali ini gak update cerita,tapi biodata para karakter nih.
1.Teo
Pastinya karakter utama dalam cerita ini.Kalau bukan Teo siapa lagi?
Karakter : Baik,tidak cuek,ramah,penyayang,mudah berbaur.
Ciri ciri : Berambut agak pirang,bermata cokelat jernih (beda dengan niko),kurus,dikenal dengan gaya rambutnya yang bermodel seperti orang jepang,dan blasteran tiga negara (ibunya keturunan jepang-indonesia,sedangkan ayahnya orang amerika).
Sisi lain : pandai menggunakan pedang,lancar berbahasa indonesia dan jepang,teman curhat yang pas dan berpendirian kuat.
Tanggal lahir : 17 september.
Bisa dibayangin lah...😁😁2.Tantou
Hampir memiliki beberapa kesamaan dengan Teo.
Karakter : cerdas,sedikit cuek (hanya pada orang tuanya),pintar,dapat membaca situasi,dan ramah.
Ciri ciri : berambut hitam pekat,gendut,bermata hitam,dan blasteran juga (Ayahnya bukan orang indonesia asli,dan ibu nya keturunan orang jepang terpandang).
Sisi lain : hebat dalam menggunakan senjata api,laras panjang dan shotgun.Sering mengambil senjata koleksi ayahnya tanpa izin,terkadang licik dalam situasi tertentu.
Nama Tantou berasal dari bahasa jepang.Tantou atau Tanto merupakan nama pedang terkenal dari jepang.Yang memiliki sifat tajam,salah satu pedang mematikan selain katana,berbentuk simple juga.Sama halnya dengan Tantou,memiliki tampang yang sangat baik,licik,dan selalu berpenampilan sederhana.Tapi bukan seorang pengkhianat ya
Tanggal lahir : 25 mei.
Ini author sendiri yang namain.3.Zen
Karakter yang punya masalalu pahit,yaitu masalalu saat ia kehilangan orang tuanya.
Karakter : cerewet,emosional,cukup cerdas,baik,peduli pada yang lain,selalu nekat,dan humoris.
Ciri ciri : lebih tinggi 4 cm dari Teo,warna kulit putih kemerahan,kurus,punya luka jahit di lengan kiri nya.
Sisi lain : tidak mengenal siapa orang tuanya karena dibesarkan oleh paman nya,menyukai tantangan,tidak suka membahas orang tua,dan tidak senang melihat Oscar,apapun keadaannya.
Tanggal lahir : 04 juli.4.Niko
Yang jelas adiknya Teo.Dan di chapter sebelumnya,ciri ciri Niko sempat diungkapkan beserta nama lengkapnya,yang gak punya unsur jepang,sama kayak Teo.
Karakter : anak yang baik,suka menolong,sangat tidak menyukai hal hal mengerikan,adik yang perhatian,dan cengeng.
Ciri ciri : (lihat di chapter pertama).
Sisi lain : tidak mengenal kasih sayang ibu nya,karena ibunya tiada saat melahirkan nya,sangat menyayangi Teo,dan benci pada pekerjaan ayahnya.
Tanggal lahir : 7 September5.Kai
Wah,karakter baru langsung urutan kelima...kai merupakan sosok karakter dengan beberapa misteri dihidupnya...ya nanti author lampirkan di chapter berikutnya
Karakter : baik,ramah,mudah bergaul,dan misterius.
Ciri ciri : berkulit putih (meski tidak seputih Niko),gaya rambut acak acakan,memiliki mata yang agak sipit (seperti keturunan cina),dan memiliki lesung pipi.
Sisi lain : anak yang pendiam,memiliki sangkut paut dengan tragedi wabah zombie,termasuk kelinci percobaan virus zombie (dalam bentuk halus).
Kai karakter misterius yang datang begitu saja menemui Teo,namun siapa dia sebenarnya?Teman atau lawan?
Nanti author buat khusus satu chapter untuk Kai.Monggo ditebak karakter yang satu ini.
Tanggal lahir : ???6.Pahlevi
Ketua kelas yang baik hati,namun lemah dalam emosi.
Ciri ciri : berkulit sawo matang,memiliki mata bundar berwarna hitam kecoklatan,berambut tipis,dengan tahi lalat di leher belakangnya,dan sedikit lebih pendek dari Teo.
Karakter : lemah dalam amarah,baik,pengertian,dan tidak dapat membentak,mudah menyerah.
Sisi lain : ???
Tanggal lahir : 26 Juni7.Rosi
Teman perempuan Teo,sosok yang cantik tapi terlalu pendiam.Teo termasuk salah satu teman Rosi yang menyimpan perasaan padanya.
Karakter : baik,pengertian,pintar,jago masak,tidak memilih milih dalam pertemanan,juga menyimpan perasaan pada Teo karena beberapa hal.
Ciri ciri : berambut hitam pekat yang panjang,mata yang berwarna sedikit kecoklatan,berbulu mata lentik,dan punya lesung pipi.
Sisi lain : menyukai Teo karena tampan,pintar,jago beladiri (sisi lain Teo juga),dan baik.Sangat akrab dengan Andhin,dan hebat dalam menasehati.
Tanggal lahir : 11 agustus.
Ingat Rosi,Teo...kalian masih duduk dibangku sekolah Smp...😁😁Karakter tambahan...
1.Tuan Sam
Ayah dari Teo dan Niko.Seorang Ayah yang sangat baik,berbeda dengan ayah nya Tantou.
Karakter : baik,bekerja keras untuk keluarganya,merupakan sosok yang sangat kaya,seorang bos di dua perusahaan besar dan salah satu pemimpin (meski ada pemimpin lain yang memiliki kedudukan lebih tinggi) di Antiseptic Virus World Unit (suatu unit yang mengembangkan antiseptik serta anti virus yang ada di dunia),Ayah yang sangat perhatian.
Ciri ciri : berambut pirang,mata bundar yang berwarna kebiruan,selalu identik memakai kacamata,bertubuh gemuk,tidak terlalu tinggi,dan berkulit lumayan putih.
Sisi lain : ayah Teo merupakan orang yang terlibat juga dalam insiden wabah zombie,walau tidak secara langsung.Pekerjaannya dibenci oleh anaknya sendiri,Niko.Karena pekerjaannya ini yang membuatnya jarang dirumah,jarang bersama anak anaknya.Namun tak membuat mereka benci pada sang ayah.
Tanggal lahir : 21 januari2.Darka
Salah satu teman dekat Teo.Teman yang dapat dipercaya untuk beberapa hal.
Karakter : baik,pendiam,tak pernah bergaul dengan yang lain kecuali Teo Tantou Zen dan Pahlevi,penyuka anime,dan hebat dalam menggambar.
Ciri ciri : kulitnya berwarna sawo matang,setinggi Zen,tidak gemuk dan tidak kurus,berambut tipis,dan warna mata nya beda sebelah (kawan berwarna hitam dan kiri cokelat).
Sisi lain : hebat dalam beladiri taekwondo,jarang bergaul,sangat tertutup,tidak pernah cerita tentang kehidupannya maupun tentang keluarganya,teman yang dapat menyimpan rahasia.
Tanggal lahir : ???3.Tuan Alex
Sangat bertolakbelakang dengan tuan sam.Ayah Tantou juga memiliki beberapa kesamaan dengan ayahnya Teo.
Karakter : tegas,cuek,pendiam,mudah marah,cerdas,seorang pekerja keras,dan terkesan egois.
Ciri ciri : berbadan atletis,tinggi (kira kira lebih tinggi 5 cm dari Ayah Teo),berkulit sawo matang,berkumis tipis,dan bermata seperti orang orang arab.
Sisi lain : tuan alex merupakan seorang mantan militer terpandang,hebat dalam bertarung dengan tangan kosong,sahabat setia tuan Sam,dan banyak mengoleksi senjata api dan senjata tajam dan Memiliki ikatan lemah dengan Tantou.
Tanggal lahir : 28 januari4.Andhin
Ya,salah satu teman perempuan Teo.
Ciri ciri : memiliki rambut sebahu,berkulit putih,memiliki lesung pipi yang indah,dan mata berwarna cokelat.
Karakter : baik,agak cerewet,teliti,pintar,sangat anti dengan Zen dan Oscar.
Sisi lain : teman baik Rosi,keturunan orang korea,menetap di indonesia sudah dari umur 5 tahun.
Tanggal lahir : 09 juli.5.Zombie
Hohoho,yang satu ini tidak dapat dipungkiri.Ya,karakter utama yang berperan jahat.Bintang utama selain Teo ternyata ada.
Karakter : kejam,menyeramkan,menjijikkan,suka mengerang,dapat berlari,memakan manusia,takut cahaya matahari,dan karakter utama jahat di cerita ini.
Ciri ciri : memiliki mata merah seperti api,kulit pucat pasih,dan mengalir darah dari mulutnya.
Sisi lain : virus yang ditebar oleh zombie dapat bermutasi di tubuh manusia dan hewan.Butuh waktu kurang lebih 4 menit untuk mencapai perubahan sempurna.Sedangkan untuk hewan,tergantung kekebalan tubuh hewan itu.Zombie akan memakan tubuh manusia jika ia berhasil mendapatkan mangsa.Dengan air liur sebagai perantara untuk virus zombieYoo para reader's,inilah karakter yang nimbul dari banyak karakter,jangan semua diliput.Jangan lupa baca chapter berikutnya ya!dan jangan lupa ninggalin jejak
Vote dan coment kalian ditunggu
KAMU SEDANG MEMBACA
THE MYSTERY :THE INVASION OF ZOMBIE
PertualanganSebuah keheningan,rasa cinta,dan kekerabatan yang awalnya indah berubah.Berubah menjadi suasana mencekam.Makhluk makhluk aneh tersebut sedang berkeliaran ke mana mana.Mencari mangsa berikutnya,untuk memuaskan hasrat.Rupa mereka begitu jelek,begitu m...