"Pagi Lion."kata ku menyapa Clarion yang sembari tadi di depan cermin tanpa bergeser 1 milimeter pun.
"Lo ngapain sih?"tanya ku lagi yang masih bingung dengan ulah sahabatku yang satu ini.
"ARRGGGHHHHHHHHHHHH.....HUWAAAAAAAAAAAAAAAAAAAA.......KENAPA NIH JERAWAT ENGGAK NGILANG SIH.KAN WAJAH GUE JADI ENGGAK MULUS LAGI!!!"kata Clarion histeris.
"Astofirulloh Lion Lo ngapain sih?!!kayak baru dapat durian runtuh aja,untung nih rumah gak roboh."kata ku sambil menggaruk telinga ku yang mendengung karena suara Clarion.
"Syukur-syukur dapat durian runtuh,lha ini jerawat.J-E-R-A-W-A-T."jawab Clarion sambil mengeja kata jerawat nya itu.
"Jerawat segitu aja lebay."kata ku sambil menuju meja makan."Oyy cepetan makan,keburu kesiangan."
"Iya..iya...bentar."kata Clarion yang masih memegang jidat yang sudah ditumbuhi sesosok yang membuat Clarion histeris.
"Nah yuk berangkat."ajak Clara sambil membawa tas nya di kursi ruang tamu.
"Eh bentar dong,tungguin gue.Masih laper nih gara-gara jerawat ngeselin ini."kata Clarion yang lagi-lagi memegang jidat nya.
"Mangkannya cepetan.Aku tinggal baru tau rasa."kata Clara sambil berkacak pinggang di depan pintu.
"Lo mau ninggalin gue,bwahhahahahaa dunia bercanda nih kayaknya.Emang Lo tau jalan ke sekolah?"kata Clarion sambil cekikikan dan Clara langsung pasrah karena dia belum hafal dengan jalan ke sekolah.
******
"Pagi Do,lagi ngapain?"tanya Clara pada Aldo yang sedang sibuk dengan bulpoint nya.
"Ngapain lagi kalo bukan nyalin jawaban nya Si Suci."sambar Clarion sambil menaruh tas nya di bangku.
"Pr apaan sih kok aku enggak tau?"tanya Clara dan langsung mengambil buku dari meja Aldo.
"Ra,mana dong gue belum selesai nih!!!Baru 5 soal ya Allah..."kata Aldo sambil panik karena baru mengerjakan 5 soal.
"Ehmm...Aku kira pr apaan,ternyata pr IPA toh."kata Clara sambil memberikan buku Suci diatas meja nya Aldo dan seketika Aldo langsung ngebut mengerjakan pr yang jumlahnya 50 nomer.
"Lo udah selesai Lion?"tanya Aldo tanpa melihat ke Clarion dan masih sibuk dengan tugasnya itu.
"Udah dong,gue gitu loh."kata Clarion sambil menyilangkan tangan nya di depan dada.
"WHATT!!!!gue enggak percaya.Lo udah selesai???"kata Aldo yang langsung mendadak menghentikan aktivitasnya itu."Pasti karna ada Clara kan?"lanjut Aldo sambil menatap Clara menyelidiki.
"Yoi dong,kan ada friend gue yang bakalan bantuin gue.Ya enggak Ra?"tanya Clarion sambil cengengesan gajelas.
"Terserah kamu.Lagian Pak Sumitro enggak tanggung-tanggung ya kalo ngasih tugas."kata Clara sambil menyenderkan badannya di kursi.
"Iya tuh bener banget."kata Aldo sembari mengambil bulpoint nya yang jatuh ke lantai.
"Udah Lo kerjain aja tuh tugas.Dari pada disuruh lari."
Kring........kring.....
'PENGUMUMAN BAGI SEMUA SISWA KELAS X,XI,XII DIMOHON BERKUMPUL DI LAPANGAN BOLA BASKET SEKARANG JUGA.TERIMA KASIH..'
"Oyy ayo kumpul dulu,nanti aja ngerjain pr nya."ajak Clarion dan berdiri dari duduknya nya.
"Yok."kata Clara dan Aldo kemudian langsung menuju ke lapangan bola basket.
Saat menuju lapangan basket tanpa sengaja Clara melihat Kenzo yang sedang berjalan sendiri.
"Ra,sini ayo!!Lo liat apaan sih?"tanya Clarion yang melihat Clara bengong.
"Eh iya ayo."
Saat menunggu Pak Budi memberi pengarahan semua siswa duduk di lapangan basket dan volly yang teduh.
"Kenapa panas banget sih hari ini!!!"kata Clarion sambil mengipas ngipaskan tangannya di depan wajahnya.
"Ya kalo Lo mau dingin masuk aja diruang pengawetan mayat."jawab Clara sambil cekikikan.
"Astaga Lo pinter banget deh,jadi pingin gue bunuh."kata Clarion gemas sambil mengangkat tangannya yang ingin mencekik orang.
Sebelum Clara sempat menjawab,Pak Budi datang sambil membawa catatan di tangan nya.Semua murid hening dan menunggu arahan dari Pak Budi.
"Assalamuallaikum wr.wb."pembukaan dari Pak Budi.
"Waallaikumsalam wr.wb."semua murid kompak menjawab salam dari Pak Budi.
"Saya akan menyampaikan informasi dan tidak sampai memakan waktu 10 menit.Jadi tolong kerjasama nya agar tidak menghambat waktu.Apakah kalian sudah mendengar tentang Virus Corona?virus yang sudah menyerang di negara China,Korea,dan Itally.Sekarang sudah ada orang yang terkena virus Corona di Indonesia.Maka dari itu kalian dibelajarkan dirumah masing masing selama 14 hari.Dan semua tugas akan dikirim secara online dan wajib dikerjakan kemudian di kumpulkan dengan cara japri ke guru yang memberikan tugas.Sekian Terima kasih.Wassalamuallaikum wr.wb."jelas Pak Budi yang menjelaskan selama 2 menit 24 detik.
"Waallaikumsalam wr.wb."jawab semua murid dan langsung membubarkan diri ke kelas masing masing.
Hallo Guys maaf nih suka telat update soalnya banyak tugas numpuk.Jadi mohon dimaklumi ya.Sekali lagi minta maaf🙏🙏Oh iya Guys jangan lupa⭐dan komen ya.Byu By👋
KAMU SEDANG MEMBACA
Choose Love Or Game?🎮
Teen Fiction"Serumit ini kah caraku,untuk memilih bertahan atau pergi dari mu." Hari-hari Clara selama 16 tahun selalu berjalan lancar tanpa diisi dengan kata cinta.Clara memang memiliki visi dan misi yaitu,jangan ada kata cinta jika kau ingin sukses. Tetapi it...