Chapter 10 : Nyaman

29 6 0
                                    

Semilir angin menyapa semua penghuni sekolah.Suasana ramai dipenuhi siswa/siswi yang akan meninggalkan sekolah ke tujuan masing-masing.Tidak sedikit pula siswa/siswi yang masih ada disekolah untuk mengikuti ekskul atau piket kelas.

Gadis cantik,berambut panjang berjalan sendirian dengan menenteng tas punggungnya.Menikmati angin yang menyapa rambut sang gadis.

Tling..Tling..

Pesan masuk dan Clara segera keluar pagar sekolah

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Pesan masuk dan Clara segera keluar pagar sekolah.Banyak siswi yang menunggu jemputan duduk di pinggir gazebo.Clara melihat Lion yang sedang berbicara dengan temannya.

"Hai Lion."sapa Clara,tetapi bola mata nya terus mencari seseorang.

"Cari apaan sih?"tanya Clarion.

"Nah ketemu,Byu Bye Lion."jawab Clara cepat dan langsung melangkah ke arah seseorang.

'perfect.'kata Clara dalam hati.

'Eh tunggu kenapa dia pakai motor kayak gitu sih!!'greget Clara dan berjalan cepat ke arahnya.

"Kenapa?!!"ketus Clara.

"Kenapa apanya?apanya kenapa?"jawab cowok itu dengan wajah bego nya.

"Ishhh...kenapa pakai motor kayak gitu?"tanya Clara dengan wajah sebal,sebab cowok yang diajak bicara malah tidak paham maksud nya.

"Gimana?bagus kan motor gue?tadi aja waktu gue masuk ke sini banyak cewek yang liatin.Minta dibonceng katanya."jawab Kenan cengengesan.

"Duh Nan,tau ah males.Gak mau aku pulang sama kamu."gerutu Clara.

"Eh jangan gitu dong,gue cuma becanda.Sini!!"kata Kenan menyuruhku mendekat.

"Ngapain?"tanya ku tidak mengerti.

Tangan Kenan dilingkarkan ke pinggulku dan bilang,"Jangan cemuburu.Nih udah aku ikat jaketnya biar nanti kamu nyaman waktu naik motor."

Blush...

Seketika semburat merah di pipi Clara.Tanpa disadari juga banyak anak yang melihat mereka berdua.

Clarion yang ada disana pun menatap kami berdua.Sekilas aku melihat  tatapan Clarion berbeda dengan yang lain.

"Udah ayo naik."ajak Kenan.

Tanpa banyak omong lagi aku naik ke motor.Tapi saat Clara sudah duduk anteng di motor,kenapa malah motornya gak jalan.

"Kenapa gak jalan?"tanya Clara dari belakang.

"Lo belum pakai helm.Nih pakai."kata Kenan sambil memberikan helm.

"Iya,iya.Ayo cepetan jalan."kata Clara.

Brumm...Brumm...

Deru knalpot motor Kenan melaju dengan cepat.Dengan ragu-ragu Clara memegang jaket Kenan.Sampai berhenti di lampu merah.

Choose Love Or Game?🎮Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang