Klik bintangnya dulu yukk:)
Happy Reading 🖤Abun dan dannia menuju kembali ke kamar junior bersamaan. Teman-temannya heran kenapaa bisa mereka kembali bersama? Dari mana abun dan dannia?
"Dari mana kalian, kok bisa barengan?" Tanya zara sambil mengerutkan dahinya.
"Kok mata dannia merahh, lo abis nangis?" Sambung angga juga.
"Lo apain dannia bun?" Tanya zara meminta jawaban dari keduanya.
"Tenang duluu, tadi gue ke toilet bawa karna toilet junior di pake sama abun, trus di bawa di ajak cerita sama bundanya abun" Jawab dannia.
"Dan soal kenapa gue sama dannia bisa masuk barengan itu cuman kebetulan aja" Sambung abun dan di angguki dannia.
"Ouhh" Ujar junior dan angga bersamaan sambil mengangguk.
"Udahhh kaliann sini dulu makan kue buatan mamanya junior enak banget" Panggip zara sambil menepuk tempat kosong di sampingnya.
Dannia mengangguk kemudian menengok ke arah abun sebentar bermaksud agar abun segera duduk juga.
Kelima sahabat itu bercanda sambil memakan cemilan buatan mama junior, mereka bercanda sampai pintu kamar junior terbuka dan masuklah seseorang yang tidak lain adalah mama junior.
"Eh tantee" Sapa zara girang.
"Iyaa raa, eh iyaa juu mama mau minta tolong" Ujar mama junior kepada junior.
"Apa maa?" Tanya junior heran.
"Anterin mama bentar dong keluar, mama ada urusan penting" Ujar mama junior lagi.
"Yahh mah kan ada temen junior" Jawab junior.
"Gak papa kok juu, kita juga udah mau balik yakan guys" Ujar dannia.
"Iyaa juu gue sama angga juga udah mau balik" Jawab zara sambil mengangguk mantap.
"Lah tapi si dannia siapa yang nganterin ma? Tadikan dia dateng bareng junior" Ujar junior lagi.
"Kan ada abun" Jawab mama junior meyakinkan abun.
"Saya gaada kendaraan tante" Ujar abun sopan.
"Itu ada motornya junior di bagasi pake aja, kuncinya ada di meja depan" Jawab bunda junior sambil tersenyum.
"Lo gak papa kan bunn? Tolong jagain dia yahh, gue ganterin mama dulu okee" Sambung junior sambil menepuk pundak abun.
Abun tersenyum ke arah junior.
"Iyaa pasti" Jawab abun.
"Okee jadi semua beres kan udah ayo sekarang juu anterin mama" Ujar mama junior.
"Iyaa ma sabar junior pake jaket dulu" Jawab junior sembari memakai jaket nya.
Setelah junior dan mamang berangkat zara dan angga pun mulai berkemas.
"Kita juga balik sekarang deey?" Tanya abun kepada dannia.
"Iyaa mau ngapain lagi kita di sini" Ujar dannia sambil tertawa kecil.
"Mana tau lo masih pengen kangen-kangenan kan" Jawab abun menggoda dannia.
"Kalo itu bisa di motor nanti" Abun tidak mengira bahwa dannia akan mengatakan itu.
"Haha apaan sih deey" Ujar abun cengegesan.
"Ciee salting" Goda dannia kepada abun.
"Yaudah ayok balik" Dannia dan abun berjalan menuju bagasi rumah junior.
KAMU SEDANG MEMBACA
𝙅𝙤𝙙𝙤𝙝 𝘿𝙖𝙧𝙞 𝙈𝙖𝙨𝙖 𝙇𝙖𝙡𝙪♡
Teen FictionBenar kata orang-orang, seseorang yang datang dari masa lalu tidak akan pernah sama lagi. Itulah yang di rasakan dannia saat sahabat nya selama 8 tahun tiba-tiba meninggalkan nya, dan kembali lagi setelah dua tahun. "Jika tidak bisa menepati, jang...