13 pintu adalah nama dari hunian siswa atau kos yang berisikan 13 orang dengan watak dan kepribadian yang berbeda-beda namun memiliki ikatan persaudaraan yang kuat.
13 pintu di miliki oleh sepasang suami istri yang sangat baik dan dermawan karena mereka merupakan pengusaha properti yang sangat terkenal namun entah mengapa malah mengasuh 13 anak kos.
Ayah agung baskara dewa atau biasa anak kos manggilnya ayah agung aja orangnya baik banget bahkan anak-anak sering dihidupi layaknya anak sendiri, pengusaha terkenal usahanya dimana-mana, yang ia keluhkan setiap hari adalah kapan uangnya akan habis.
Bunda Anna baskara dewa atau biasa di panggil anak-anak dan ibu-ibu warga sekita dengan panggilan bunda Anna, baik, cantik dan istri idaman.
Semua yang masuk ke dalam kos ini selalu bicara secara pribadi sebelum benar-benar di terima kecuali dua penghuni awal.
Penghuni pintu 1
Choi seungcheolVodka Paskal Mahendra
Penghuni pintu 2
Yoon jeonghan