Part 1 I "Jerk"

368 16 3
                                    

Hai, Apakabar? Kali ini kembali dengan cerita pairing #LeeSeyoung & #LeeJunho yang baru. Sebelumnya ingin berterimakasih karena masih mau baca cerita sederhana ini. Maaf kalau masih banyak kekurangan baik dari segi plot, penulisan dan lain-lain. Happy Reading Yall~

---

"Kenapa Kau melihatku seperti itu?" Tanya Rachel menatap penuh keheranan

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

"Kenapa Kau melihatku seperti itu?" Tanya Rachel menatap penuh keheranan.

"Tidak. Hanya saja Kau cantik hari ini." Ucap lelaki yang tepat berada disampingnya. Rachel terkekeh sambil menggeleng-gelengkan kepala. Rasanya sudah ratusan kali lelaki ini memuji paras wajahnya. Kalimat yang seharusnya Ia dapatkan dari seorang suami, tapi malah berakhir pada laki-laki ini. "Achel, jangan diam saja. Biasanya Kau yang cerewet selalu menolak gombalanku."

"Aku hanya tidak ada energi, Robert."

"Anggap saja Aku suamimu, laki-laki sialan itu tidak akan peduli." Pernyataan Robert membuat Rachel terkejut.

"Wah—rupanya Kamu sudah punya nyali ya? Haha." Balas Rachel. Ia sedikit memberi tepuk tangan kepada sahabat satu-satunya itu. "Jangan menyebutnya sialan, Dia tetap suamiku."

"Andai saja Aku tidak terlambat waktu itu, mungkin pengantin pria yang harusnya ada dipelaminan bersamamu adalah Aku

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

"Andai saja Aku tidak terlambat waktu itu, mungkin pengantin pria yang harusnya ada dipelaminan bersamamu adalah Aku." Robert menggali tanah dengan sekop kecil kemudian menanamkan benih bibit bunga dan menguburkannya dengan lembut.

"Kau masih saja bergurau seperti itu." Rachel tidak menganggap ucapan Robert sepenuhnya serius, Ia mengerti betul gelagat sahabatnya yang selalu mengajaknya bergurau.

"Oh iya, siang ini Kita akan kedatangan anggota baru."

"Oh iya?"

"Kudengar dari Mommy Kala, Dia akan datang bersama donaturnya. Aku tidak tahu jelas Dia siapa, tapi sepertinya Ia berasal dari perusahaan besar." Panjang Robert. Rachel dan Robert termasuk dalam bagian pendiri yayasan panti asuhan mandiri yang tidak bekerjasama dengan pemerintahan. 

              Robert Alianta, adalah seorang pengusaha pabrik tekstil yang tersohor dikota Jakarta. Meskipun Ia sudah memiliki nama besar, Ia tidak pernah lupa dengan kegiatan sosial seperti mengemban sebuah yayasan panti asuhan.

Abandoned Love (COMPLETE)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang