٢٨

381 13 0
                                    


"Silaturahim jasad yang tidak dibarengi silaturahim hati hanya akan tambah merusak hati. Alangkah banyak orang bersilaturahim jasad dan disaat berpisah justru mendapatkan bahan baru untuk menggunjing, membenci dan mendengkinya buah dari yang dilihat saat bertemu."
-- Buya Yahya --

#pena_tarim

Hari ini adalah Hari Raya, kemarin dan esokpun adalah Hari Raya, bahkan setiap hari ketika seorang hamba tidak melanggar perintah Allah adalah Hari Raya baginya, setiap hari semakin bertambah penghambaannya kepada Allah adalah Hari Raya untuknya.
-- Al-Habib Umar bin Hafidz --

#pena_tarim

"Berhati-hatilah karena syaithan yang terikat di laut selama Bulan Ramadhan telah bebas dan sekarang mereka kembali bertebaran dan rindu untuk menggoda kembali manusia..!!!
Akan tetapi siapa yang keluar dari Bulan Ramadhan dengan membawa cahaya, maka syaithan tidak mampu mendekat kepadanya. Karena, jika mendekat kepadanya akan terbakar oleh cahaya tersebut."
-- Al Habib Umar Bin Hafidz --

#pena_tarim

Ramadhan telah pergi
Syawalpun tiba, begitulah zaman yang diciptakan Allah SWT, namun Allah SWT tidak pernah pergi meninggalkan kita, begitu pula ampunan dan anugerah-Nya.

#pena_tarim

@madkhan7

PENTINGNYA MEMBERSIHKAN HATI
.
Dalam Shahih Bukhari dan Shahih Muslim terdapat hadits Rasulullah SAW yang mengatakan
.
ألا وإن في الجسد مضغة إذا صلحت صلح الجسد كله وإذا فسدت فسد الجسد كله ألا وهي القلب
.
"Ingatlah sesungguhnya di dalam tubuh terdapat segumpal daging yang apabila ia baik maka baiklah seluruh tubuh, dan apabila ia rusak maka rusaklah seluruh tubuh. Ketahuilah, segumpal daging itu ialah hati."
.
Dan para ulama mengatakan, bahwa membersihkan hati untuk ilmu, seperti membersihkan tanah untuk ditanami.
.
Al Imam Abdullah bin Alwi Al Haddad dalam hal ini mengatakan, "Seandainya kau datang membawa bejana yang kotor kepada seseorang untuk mendapatkan minyak, madu, atau semacamnya yang kau inginkan, maka ia akan berkata kepadamu, "Pergilah, cucilah dulu." Ini baru urusan dunia, lalu bagaimana rahasia-rahasia ilmu akan ditempatkan dalam hati yang kotor?"
.
Semoga bermanfaat.
.
(Kitab Al Manhajus Sawiy, karangan Al Habib Zain bin Ibrahim bin Smith)
.

#kalamulama

#habibumarbinhafidz


Wahai anakku, janganlah mencampuri urusan dunia terlalu dalam sehingga membuat rusak urusan akhiratmu, tetapi janganlah meninggalkan sama sekali, sehingga engkau menjadi beban orang lain.
_
_
#habaib
#umarbinmuhammad
#Habibumar

#tareem_lovers

#tareemlovers


Janganlah urusan dunia kita mengalahkan urusan akhirat kita.
-- Al-Allamah Al-Habib Umar bin Muhammad bin Hafidz --

#pena_tarim

Sungguh sebuah kewajiban setiap orang yang mencintai seseorang tidak akan melihat kekurangannya

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.


Sungguh sebuah kewajiban setiap orang yang mencintai seseorang tidak akan melihat kekurangannya.
(Binti Ali Al-Habsyi)

#pena_Hijrah

🍃🌻🍃🌻🍃🌻🍃🌻🍃🌻🍃🌻🍃

Artikel & Quotes Islami [[Lengkap✔]]Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang