Critical Eleven 01

9.6K 859 20
                                    

[C R I T I C A L E L E V E N]

[C R I T I C A L E L E V E N]

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

CHAPTER 01 : Hello Captain

"Ladies and gentlemen, welcome onboard Cendrawasih Airlines with service from Bali to Jakara. We are currently third in line for take-off and are expected to be in the air in approximately ten minutes time. We ask you to please fasten your seatbelts at this time, and secure all baggage underneath your seat or in the overhead compartments. We also ask that your seats and folding trays are in the upright position for take-off. Please turn off all electronic devices you bring, including mobile phones and laptops. Smoking is prohibited for the duration of the flight on the entire aircraft, including the lavatories. Thank you for choosing The Airlines. Enjoy your flight."

Pesawat dengan nomor penerbangan CN-121 sedang melakukan Taxi menuju ke Runaway, cuaca hari ini sangat baik, lebih baik daripada kemarin yang hampir saja menutup bandara kerena hujan yang sangat lebat, sehingga para penumpang tidak perlu khawatir saat berada di udara...

"CN-121 request to Take Off" kata seorang captain pada menara Air Traffic Control yang berada di sebelah selatan gedung bandara, menara tersebut menjulang tinggi ke atas sekita 98 meter atau bisa dibilang hampir 27 tingkat sebuah bangunan, menara Air Traffic Control atau bisa dikatakan sebagai menara ATC bertugas untuk mengurus lalu lintas udara setiap jam...

"Please take the number Runaway 40H"

"CN-121 take Runaway 40H"

Suara yang diduga berasal dari menara ATC memberikan informasi pada seorang Co – Pilot untuk mengemudikan pesawat menuju ke jalur 40H atau Runaway 40H. Dengan berbelok sekitar 90 derajat akhirnya pesawat bisa masuk ke jalur yang ditentukan, jalur aspal dengan panjang sekitar 2,7 kilometer menjadi tempat bagi pesawat untuk melakukan Take Off..

"Ready?"

Seorang Captain tersenyum pada Co – Pilotnya sebelum melakukan Take Off, disini kita akan tau jika pesawat melakukan Take Off ataupun Landing akan dilakukan oleh satu pilot saja, seperti sekarang Captain akan melakukan Take Off, maka Co – Pilot akan melakukan Landing di bandara tujuan..

"Ready cap"

Perlahan lahan pesawat mulai melaju dan semakin cepat berjalan di Runaway, dengan menarik daya dorong pesawat ke belakang, pesawat bisa Take Off dengan sempurna meninggalkan bandara I Gusti Ngurah Rai..

"Auto - Pilot on"

Captain menginstruksi untuk menekan tombol Auto – Pilot saat pesawat sudah berada di ketinggian jelajah 32.000 kaki diatas permukaan laut..

"Auto - Pilot on"

Dengan segera co pilot menekan tombol Auto - Pilot yang mana tombol tersebut berada di samping kanannya. Captain dan Co – Pilotnya dapat melepas kemudi dan bersantai sambil mengawasi dan mengontrol pesawat...

[1] Critical Eleven | JJH ✔️Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang