•44•

3.5K 270 10
                                    

Hari ini di adakan rapat tentang kunjungan ziarah walisongo semua panitia (kalo di sekolah biasanya disebut osis) sudah berkumpul di ruang meeting pesantren

Prilly dan Ali juga menjadi panitia, mereka di pilih karena sifat nya yang bertanggung jawab, bisa di lihat saat orang tua nya melaksanakan ibadah umroh, merekalah yang mengurusi pesantren ini

Tak heran jika Ali di utus menjadi ketua dan Prilly wakil nya karena sifat mereka tersebut

Bukan karena pesantren ini pilih kasih karena mereka anak dari pemilik pesantren ini

Pesantren memperlakukan santri santri nya sudah seperti anak anak nya sendiri, jadi tidak ada unsur pilih kasih sedikit pun

Kursi ruang meeting pesantren ini sudah terisi penuh, menampilkan panitia panitia keberangkatan ziarah, serta Abi Rizal yang sudah duduk di tengah tengah mereka

Secara tidak sengaja, Prilly dan Ali duduk berhadap hadapan ke2 nya sempat beradu pandang sekilas lalu memalingkan nya secara bersamaan jugaa

"Baiklah kalau sudah di rasa anggota nya lengkap, saya buka Assalamualikum warohmatullahi wabarokatuh"ucap Abi Rizal

"Waalaikumsalam warohmatullahi wabarokatuh"

"Saya selaku pengurus pesantren ini membuka rapat mengenai pengadaan ziarah walisongo, rapat ini kita buka dengan bacaan Basmalah bersama sama"ucap Abi Rizal, ia berucap jika pengurus pesantren, karena ia sangat tak suka di cap sebagai pemilik pesantren, rasa kerendah hati an nya sangat besar

"Bismillahirohmanirohim"

"Oke selaku ketua dan wakil bagaimana yang kalian rencanakan untuk keberangkatan nya Nak Ali, Nak Prilly?"tanya Abi Rizal, walau Prilly adalah anak nya, namun Abi Rizal tak pernah menunjukkan nya secara umum

"Kalau rencana dari kita Kyai, nantinya kita ambil yang daerah terdekat kita yaitu di Cirebon, di Sunan Gunung Jati, lalu kita ke daerah Jawa Tengah daerah Demak, di Sunan Kalijaga, lalu kita ke Kudus yang kebetulan ada 2 walisongo di sana, Sunan Kudus dan Sunan Muria, lalu bus lanjutkan lagi ke daerah Jawa Timur"ucap Ali panjang lebar

"Sangat Bagus, baiklah semua setuju?"tanya Abi Rizal

"Setuju"

"Baiklah kalau begitu, bagaimana dengan transportasi dan konsumsi?"tanya Abi Rizal

"Untuk urusan transportasi, bagaimana kalau kita menyediakan 10 bus Kyai??"tanya Prilly

"Setelah di rekap ulang, uang yang telah tersedia dan juga penumpang, kita hanya perlu menggunakan bus 10 saja, jika lebih nanti biaya tidak cukup, jika kurang penumpang juga tidak akan cukup, jadi bagaimana Kyai?"tanya Prilly setelah memberikan penjelasan yang sangat detail

"Setuju"ucap Ali saja di ikuti anggukan yang lain, ucapan Ali membuat efek jantung pada Prilly jedug jedug hihihihi

"Begini, saya bisa memberikan usul tidak? Jadi nanti kita bagi 10 kelompok, masing masing kelompok terdapat 2 anggota, harus berlawanan jenis, kalau ada apa apa nanti bisa saling membantu tapi ingat! Tetap jaga batasan"ucap abi rizal

"Setuju kyai"

"Alhamdulillah ucap abi abdullah

"Bagaimana kalau itu juga di tetap kan di dalam bus kyai? menjaga agar tetap terselamatkan"ucap Ridho selaku seksi keamanan

"Setuju, ide nya Bagus, jika saja kalian akan mendapat bus nya ukhti ukhti atau akhi akhi, kalian tenang saja, ada ustadz/ustadzah juga disana haha"goda abi rizal

"Lisa, Kevin, kajian sebagai sekretaris agar mendapat siapa yang akan satu tim dengan siapa"ucap ali

"Siap!"

"Sudah siap!"ucap lisa

"Bagaimana hasilnya lisa, tolong di bacakan"ucap abi rizal, lisa pun menganggukkan kepala nya

BUS 10 PUTRA-ROSIDA FIKRI
BUS 9 PUTRI- FANI SYAIFUL
BUS 8 PUTRA- LISA KEVIN
BUS 7 PUTRI-LAILA FAJAR
BUS 6 PUTRA-ABHISTA ABIYYU
BUS 5 PUTRI-LINDA DIRGA
BUS 4 PUTRA-VINA ZAKY
BUS 3 PUTRI-KEYSA ARDAN
BUS 2 PUTRA-AISYAH AHMAD
BUS 1 PUTRI-PRILLY ALI

Begitulah kira kira hasil tim yang di buat lisa dan Kevin, mereka sih biasa saja, tapi prilly dan ali kaget nya luar biasa

Flashback on

"Gue udah bikin keputusan"ucap prilly mantap

"Keputusan apa?"tanya dijah

"Tentang gue sama ali"ucap prilly

"Ya?"ucap dijah

"Gue bakal berjuang lagi buat ali inget sama gue"ucap prilly

Dijah yang mendengar itu pun agak kaget, bisa bisa nya dia kembali berjuang setelah di sakti berkali kali

"Tapi boong"lanjut prilly

Dijah yang mendengar itu pun yang kebetulan juga membawa bantal langsung ia lempar ke arah prilly

"Gue gak mau berjuang lagi ah, sakit, biarin dia aja yang berjuang"ucap prilly mantap

Flashback off

'Kenapa harus dengan diaa!'batin ali

'Ck! Baru aja mau ngelupain'batin prilly

'SANDAL AKU DI GOSHOB LAGI MASYAALLAH!'batin dijah sambil berteriak

"Baiklah kalau begitu, semua harus melaksanakan tugas dengan baik, ini sudah mau ashar, rapat sampai di sini dulu di lanjutkan secepatnya di lain waktu, assalamualaikum warohmatullahi wabarokatuh"ucap abi rizal

"Waalaikumsalam warohmatullahi wabarokatuh"

Haay aku kembaliiii
Rindu gaa?? Iya iya aku tau banyak:*
Ini part perjuangan baget
3 kali nulisnya uuuu 💔
Udahlah!
Dia aja nggak nganggep kamu
Ngapain kamu masih terus berjuang
Mundur!
Uuuu nyesek
Uda uda ko curhat si 💔
Vote+komen yaa
Kalo komen jangan next aja
Beri aku tambah semangat lagi dengan komen komen kalian yang puanjangg hehehe
Sayang kalian
Suwer banget,-

Keysabshta_

-Takdir Allah-

Takdir Allah [SELESAI]Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang