Ada kalanya perasaan
Tidak bisa terdefinisi
Tapi dapat membuat kita
Merasakan sesuatu yang
Asing tentang perasaan itu~Della Ayu~
_______________________________
Ingatan itu terus berputar di kepala Arin membuat dia merasa terancam dan kata-kata itu selalu tengiang difikirannya
"Apa dia ada kaitannya juga dengan semua keanehan belakangan ini, yang benar-benar gak masuk akal" rasa penasaran Arin tentang informasi dirinya yang banyak diketahui orang tersebut
Flashback on
086978******
Aku bukan cenayang!!Me
Inget ya! Aku gak kenal
Sama kamu086978******
Kamu memang gak kenal
Aku,tapi aku kenal kamu
Lebih dari dirimu sendiriMe
Huhh,, kamu kira
Aku percaya???!086978******
Orang yg depresi berat
karena ditinggal ayahnya
Dan menjadi seorang self
Injury dari kecil. Bagian mana
Yang aku tidak tahu?!Me
Dari mana kamu tahu?Arin luar biasa panik dari mana orang ini tahu masa lalu nya
086978******
Kamu pernah menjadi
Korban bullying sejak
kecil karena tidak pernah
Terlihat memiliki keluarga
yang harmonis,itu salah
Satu penyebab kamu dikucilkan
Dan kamu pun sempat di cap aneh karena
Kebiasaan kamu yang suka
Sekali menyendiri dan menyakiti
dirimu sendiri.
Apakah aku benar Arin?Me
............086978******
Satu sekolah membencimu,
Tidak menerimamu.
Mereka bahkan terang-terangan
menunjukan ketidaksukaan
Kepada kamu Arin,tapi kamu
Hanya bisa lari dan menyendiri
Di belakang sekolah yg kosong
Dan menyayat pergelangan
Tanganmu sambil menggumamkan
Kata "KAMU ANAK PEMBAWA SIAL"Me
Kamu sebenarnya
Siapa?086978******
Kamu sempat membenci
Mamamu, papamu, temanmu
Bahkan sampai membenci
Kesunyian ketika berada dirumah
Sendirian.
Jangan bertanya aku siapa
Karena kamu akan tahu ketika
Waktunya telah tiba nanti086978******
Cari aku jika kamu
Masih penasaran tapi aku jamin
Kamu gak bakal menemukan
Petunjuk dalam bentuk apapun086978******
Haha.. seorang gadis polos dan lugu oh tidak!
Kamu itu seseorang yg memiliki
INJUR SELF dalam kehidupannya, Huhh sedikit menyedihkanMe
KAMU SIAPA!!!tekan arin pada orang itu namun dia tidak mendapatkan jawaban, ketika dia mencoba menelfon nomor tersebut tapi nihil dia tidak bisa dihubungi lagi dan tidak ada jejak sama sekali
"Apa orang ini laki-laki apa perempuan. Aduh Arin kok jadi misterius gini sih!!" kesal Arin menghadapi orang yg membuat nya penasaran sekaligus membuat Arin ketakutan
Klakkk
Suara denting piring dan pisau yg di khusus kan untuk memotong buah-buahan sudah berpindah jadi berada di tangan Arin, tanpa keraguan Arin menyayat tangan kiri bagian sisi nya yang menimbulkan luka goresan yang melintang dengan darah yg keluar dari sobekan kulit dan daging nya
Akhhhh
Hiks
Hikss
"Kemana mama,saat seperti ini mama tinggalin Arin! Arin takut mah, cepet kembali" Isak Arin di atas brangkar rumah sakit
Sreettt
Srreeettt
Namun, sayatan yg melintang di tangan Arin tidak berpengaruh untuk keadaannya saat ini,dia tetap merasa ketakutan oleh tindakan orang misterius itu
Arin tetaplah Arin yang selalu memilih menyakiti dirinya untuk menuntaskan perasaan takut, sedih, kesal, marah bahkan emosi yang lain.
Setelah sadar akan perbuatannya dia kembali membaringkan tubuhnya dan menutupi tangan kirinya yg berlumuran darah, tidur dengan keadaan kaki meringkuk layaknya janin."Aku ingin pergi" lirih Arin sebelum hilang kesadarannya
______________________________
Hayooo🙏😴
Typo menguasai chapter ini😊🙄Tebaklah siapa orang misterius itu?? kok bisa tahu cerita Arin ya dimasa lalu??!!!/😪
Dan kemana Mama Arin????????😭mahh jangan tinggalkan Anakmu yang cantik, baik, imut ini😫
😑😑😑😑😑😑😑😑😑😑😑😑😑😑😑😑😑😑
KAMU SEDANG MEMBACA
Don't Self Injury
RandomSelamat datang dalam dunia Arin Dunia yang kejam dan penuh teka teki Sayatan adalah ketenangan. Darah adalah kenikmatan. Serta sakit adalah teman!