Seketika tubuh Raisa menenggang saat melihat orang orang di depannya
Tiba tiba saja salah satu dari mereka memeluk tubuh Raisa ,Raisa sangat ingin sekali melepaskan pelukan itu tapi entah kenapa Raisa merasa nyaman
"Kalian sudah datang rupanya "ucap Maudy yang baru datang lalu maudy langsung memeluk wanita paruh baya yang hanya berbeda beberapa tahun saja
"Aku merindukan mu Maudy "ucap wanita paruh baya itu
"Aku juga merindukan mu Sonya " balas maudy
Orang orang tersebut adalah merupakan keluarga Wijaya ,keluarga Wijaya memiliki tiga anak laki laki yang pertama bernama Sean yang ke dua bernama Alvaro dan yang terakhir bernama Adrian
Mereka bertiga merupakan anak dari pasangan Aldy Wijaya dan Sonya Paloma , mereka semua pindah dari negara Indonesia ke kota London mereka semua sudah dua tahun berada di London tetapi saat mendengar kabar jika Raisa kembali mereka langsung ke Indonesia karena ingin bertemu dengan sosok yang mereka rindukan
..
"Gitu sayang jadi mereka bertiga adalah kakak kamu juga "ucap Maudy
"Wah!!! Berarti Raisa punya tujuh kakak dong "ucap Raisa dengan wajah senangnya dan membuat keluarga Wijaya dan keluarga Erikson bahagia melihatnya
"Raisa kakak punya sesuatu buat kamu "ucap Rian (Adrian)
"Wah apa kak "tanya Raisa dengan penasaran karena Raisa itu orangnya suka dengan hadiah
Lalu Rian mengeluarkan sebuah gantungan kunci yang sangat lucu tentunya untuk di berikan kepada adik kesayangannya
"Wahh ...gantungan kuncinya lucu banget makasih kak "senang Raisa bahkan saking senangnya Raisa memeluk Rian dan membuat kakak kakak yang lain cemburu melihatnya
"Oh jadi karena kedatangan mereka kita gak boleh sekolah"ucap Leon sambil mengingat ngingat kejadian tadi pagi karena momynya menyuruh untuk hari ini izin
"Rian sejak kapan kau membeli barang itu "tanya Alvaro dengan tatapan tidak suka terhadap adiknya
"Hmm...sejak mami bilang kalo Raisa kembali "ucap Rian dengan santai
"Kenapa lu gak ngajak gw "kesel Alvaro padahal dirinya juga sangat ingin memberikan hadiah untuk adik kesayangannya
"Udah udah kalian kenapa pada berantem Mulu sih mami pusing deh liat kalian kayak gini "ucap Sonya sambil menggelengkan kepala
...
Sudah dua hari kedatangan keluarga Wijaya dan sekarang Raisa ,Sonya dan Maudy sekarang berada di salah satu mall milik keluarga Wijaya
Keluarga Wijaya memiliki banyak mall yang tersebar di dunia dan salah satunya di Jakarta ,Raisa hanya menggelengkan kepala melihat dua wanita paruh baya itu berlomba lomba mengambil beberapa baju untuk Raisa gunakan
"Gimana sayang kalo ini "
"Jangan itu ini aja "
"Itu gak cocok di badan Raisa
"Itu warnanya jelek banget "
"Ini aja ini bagus "
Sungguh Raisa sangat pusing melihat tingkah mommy dan maminya "mommy,mami baju Raisa masih banyak ....Raisa gak mau buang buang uang apalagi di sini harga bajunya mahal banget "jujur Raisa ya memang benar baju baju Raisa masih sangat banyak bahkan saking banyaknya Raisa sampai bingung mau pakai yang mana
Apalagi harga semua barang di sini sangat lah mahal ,bahkan setara dengan gaji Raisa selama setahun jika bekerja di cafe
"Tenang aja ini mall milik mami jadi kamu mau apa aja ambil aja lagian yang kita gak bakalan habis kalo cuman buat beli perlengkapan anak mami " ucap Sonya , sebenarnya mereka pergi ke mall untuk membeli perlengkapan sekolah Raisa tapi kenapa malah beli baju baju ,emang y kalo ibu ibu udah sampai di mall jiwa shoping mereka meronta ronta
KAMU SEDANG MEMBACA
Posesive Brother (lengkap)✓ Belum Di Revisi
Historia CortaMenceritakan kisah Raisa yang hidup dalam kesengsaraannya karena selalu di siksa oleh Ibunya dan Kakaknya tetapi Raisa selalu kuat karena Papanya yang menjadi semangat hidupnya Hingga terbongkarlah sebuah rahasia yang membuat hidup Raisa menjadi 18...