Bulan demi bulan mereka semua melewatinya tanpa Queen.Di markas gabungan ini semua inti dan anggota mereka tengah berkumpul membahaskan balas dendam mereka.
Atas izin ke 6 jendral, mereka ingin melakukan penyerangan. Terhadap 2 geng motor.
"Gimana?" Tanya Nova
"Kita akan langsung menyerang markas utama mereka. Perkiraan mereka semua akan berkumpul merayakan keberhasilan mereka. Backingan mereka sudah di urus oleh para jendral" terang Arjuna
"Jadi bagimana posisi kita?" Tanya Rayyan
"Kita disini terdapat 5 geng yang bisa dikatakan besar. Gue sama Daniel dan anggota kita nyerang bagian depan atau dari gerbang utama. Arjuna sama anggotanya dari samping kanan. Tian sama anggotanya dari samping Kiri. Rama dari belakang. Kemungkinan nanti mereka akan ada di tengah buat party. Gue sama Daniel bakal buat gaduh di gerbang utama mereka, supaya mereka lebih Fokus di bagian depan" tegas Satria.
Memang markas mereka ini lumayan besar. Dan terdapat gerbang utama juga. Layaknya mansion namun penjagaan disini memang kurang ketat jadi memudahkan mereka untuk menghancurkan markas ini.
"Jadi kita semua ngebuat mereka lebih fokus ke bagian depan dan nyepelekan bagian lain? Setelah itu?" Tanya Xavi
"Iya. Kan kita nyerang mendadak, jadi mereka tidak ada persiapan. Setelah itu kita naruh peledak di setiap sisinya, juga di tengah markas mereka. Untung juga markas mereka jauh dari rumah penduduk jadi kita makin leluasa untuk ngehancurin markas mereka" balas Rama
"Jangan lupa, nanti kalian sesuai perintah. Nanti gue perintahin kalian lewat earphone untuk kalian tau kapan kalian menyerang. Sekarang kita kesana sekarang" perintah Satria
Mereka semua pun langsung meluncur ke markas itu. Ketika sudah dekat mereka berpencar mencari
Formasi masing masing, dan menunggu arahanDi depan gerbang utama mereka mulai menjalankan misinya.
"WOY!! KELUAR LO ANJING" teriak Daniel
Terlihat dari dalam sana, siap siaga karena ada yang datang dan mulai ke depan mengambil ancang ancang.
Satria pun sudah memberi arahan untuk menyerang sekarang
"Wah wah, seorang leader Tiger dan leader Eagle datang ke markas kita, mau apa lo?" Tanya langsung Leader mereka
"Gue cuma mau balas dendam. Enak aja selama ini lo kira kita ga tau, kalau yang selama ini yang buat kita tauran siapa" sinis Bayu
"Bagus lah, oh ya gue denger denger QUEEN lo meninggal ya, kasihan banget ya.... Hahahha" ucap wakil mereka dengan tawa remehnya di ikuti anggotanya yang ada dibelakangnya
Untungnya Satria dan Daniel cepat tanggap maksud ejekan itu. Jadi mereka hanya meredam amarahnya
"Lah bukannya lo juga ya? Backingan lo dari The Ghost udah MATI DAN HANCUR juga kan.... Ups" ejek Ipin
"Yahhhh kasian banget ya GENG CROCODILES, backingannya udah ga ada. Hahahaha" ucap Upin dengan tawa remehnya diikuti yang lain. Dan yap sekarang mereka di markas Crocodiles
Rencana nya menjadi Boomerang mereka. Malah dari Crocodiles yang mudah tersulut emosi.
"BANGSAT!! SERANG!!" teriak perintah ketua Crocodiles itu
Bugh
Bugh
Kretek
Bugh
SrekBanyak anggota Crocodiles yang tumbang. Ketua serta inti Crocodiles lainnya juga terlihat sudah lelah dan hampir pingsan. Satria dan yang lainnya sudah pergi meninggalkan kawasan itu. Mereka kumpul di titik kumpul yang telah ditentukan agar melihat hal yang terjadi selanjutnya
![](https://img.wattpad.com/cover/249040148-288-k129052.jpg)
KAMU SEDANG MEMBACA
Who I Am? (End)
Fiksi RemajaJangan lupa follow ya vote juga^^ masih pemula, dan ini cerita pertama^^ Diusahakan Up setiap hari🤗 *Banyak kata kata kasar!* Murni imajinasi Author! - - - Dibalik topeng itu, banyak rahasia yang ia tutupi, ada sisi lain dibalik topeng itu yang han...