PART 3

70 9 3
                                    

Fella dan arka sudah sampai di rumah, orang tua dan oma opa fella serta sang kakak masih menunggu fella pulang di ruang keluarga.

"Assalamualikum?" -fella dan arka

"Waalaikum salam!" -all

Fey seketika berdiri mendengar suara putrinya, sedangkan yang lainnya hanya menoleh melihat ke arah fella.

"Adek dari mana aja sih? Mama sampe cemas nungguin adek sampe malem gini nggak pulang²!" -fey

Fella memeluk sang mama lalu mereka duduk di sofa masih dengan saling memeluk.

"Adek kan udah bilang tadi mau beli peralatan buat tugas sekolah!" -fella

"Iyaa!! Tapi masak sampe malem gini?" -fey

"Terus kok adek bisa pulang sama kakak? Bukannya tadi kakak bilang janjian sama temennya?" -aksa

"Ee!! Itu tadi ee!" Fella gugup saat hendak menjawab.

"Tadi adek telfon minta jemput di rumah bila, kasian kalo bila harus nganter kesini!" -arka

"Ohh!!" -all

"Adek udah makan belum?" -fey

"Udah tadi sebelum pulang makan dulu!" -fella

"Ya udah sekarang adek mandi! Abis itu istirhat" -fey

"Okay ma!" -fella

Fella berjalan menuju ke kamarnya, begitu sampai kamar fella meletakkan tasnya di atas meja belajar lalu masuk ke kamar mandi untuk mandi.

* * *

Hari jum'at

Fella sudah sampai di sekolah, karena pelajaran pertamanya hari ini adalah olahraga jadi fella memakai pakaian olahraga langsung dari rumah.

Fella juga sudah membawa seragam sekolahnya untuk di pakai di jam pelajaran selanjutnya.

Para murid yang jam pertamnya olahraga langsung menuju ke lapangan tanpa masuk ke dalam kelas terlebih dahulu.

Ada 3 kelas hari ini yang jadwal olahraganya sama dengan kelas fella, namun dari 2 kelas tersebut bukan salah satu dari kelas rasya.

Ada 3 kelas hari ini yang jadwal olahraganya sama dengan kelas fella, namun dari 2 kelas tersebut bukan salah satu dari kelas rasya

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Bel masuk pun berbunyi dan fella segera bersiap untuk mulai pelajaran olahraga.

Fella mengikuti olahraga basket, dan fella akan latihan basket bersama kelas lain yang juga ada jadwal olahraga.

Sayangnya sahabat² fella tidak memilih olahraga yang sama dengan fella, nabila dan nadia memilih bulu tangkis, sedangkan sashi memilih volly.

Mereka melakukan pemanasan sebelum memulai kegiatan olahraga, dan kini mereka semua sudah berpencar menuju lapangan masing² untuk memulai olahraga.

CINTA SANG CEO S2Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang