Pertanyaan mengusik…
Jika saat reparasi saraf otak dan pembentukan saraf baru (Proliferasi) pada penderita stroke itu di suasana ketosis, apakah berarti bayi itu juga mengalami ketosis juga saat awal-awal perkembangan otak di kandungan dan saat lahir?
Saat di janin, otak dibentuk oleh nutrisi yg diambil dari si ibu.
Nah saat sdh jadi bayi mature (siap lahir), si bayi dibekali lemak oleh ibunya. Sehingga saat lahir, lemak dari ibu ini mampu memberi makan si bayi selama 3 bahkan sampai 5 hari, meskipun ASI ibu blm keluar.
Jadi yg punya Bayi Baru Lahir dan ibunya blm segera keluar ASI, jangan buru2 ngasih susu formula. Si bayi lahir ini dlm kondisi ketosis karena sumber energinya dari lemak. Jadi, ketosis itu bukan barang baru bagi tubuh kita. Kita terlahir ketosis kok...
Aetelah ASI keluar, komposisi ASI itu kebanyakan protein, lemak dan bbrp persen karbohidrat. Lemak dari ASI merupakan modal buat pertumbuhan saraf bayi baru lahir
![](https://img.wattpad.com/cover/355098342-288-k512289.jpg)
KAMU SEDANG MEMBACA
KONSULTASI PENYAKIT
Non-Fictionberisi kumpulan konsultasi pasien dengan dokter sekaligus herbalis. semoga bermanfaat 😊