Selamat Membaca..
09.00 am
Seorang gadis bangun dari tidur mencari keberadaan sosok yang bersamanya semalam.. Tapi hanya mendapati kesendirian, tidak seorang pun disana.
ia bergegas membersihkan diri. Setelahnya turun ke bawah..
"udah bangun.."
"Duduk sini.. Mau makan apa ka, ada.."menjelaskan macam2 menu sarapan pagi yang tersedia
"Christy mana" Satu pertanyaan mucul
"Dedek pulang subuh tadi, mau berangkat sekolah jadi buru2" Ujar shani sembari menyendok nasi
"kenapa gk pamit sama kakak" Lirih chika
"kakak tidurnya nyenyak bgt gk tega bangunin, gitu kata dedek" shani menirukan gaya bicara christy
"Aku mau sekolah"
"Gk liat sekarang jam berapa?.. Lagian baru aja sembuh, istirahat dirumah biar badannya fit dulu"ujar shani
"Hmmm..."
Flashback ON..
"Dek.." menyentuh pundak
"Eh ma.." Perlahan melepas lengan chika yang melingkar di pinggangnya.
/duduk bersandar di dashboard
"Kakaknya udah tidur ya?"
Christy tersenyum sembari mengangguk
"Wahh langsung turun loh panasnya" Shani menyentuh dahi chika
"maaf ya dek mama ngerepotin kamu,mama yakin kamu pasti ada urusan lain, tapi bela belain dateng malem-malem" Lirih shani
"Ma... ka chika itu kakak aku sudah selayaknya seorang saudara berkorban. Orang lain aja kita tolong apalagi yang sedarah" Ujar christy
Shani tersenyum seraya memeluk putri bungsunya itu, ia bangga.. shanju mertuanya berhasil membesarkan christy menjadi gadis sehebat ini.
"ka chika nya rewel bgt ya tadi?"
"Enggak kok, dia nurut.. tuh makanannya aja abis, dikasih obat juga gk nolak"ucap christy
"Emang cuma sama kamu dia nurut dek"shani menoel hidung Christy.
05.00 pm
"Mau balik sekarang?...
Hati-hati ya sayang.."Muach
Muach
Shani mencium kedua pipi Christy
"Gk pamit sama kakak?"
"Kasian ma, kka tidurnya nyenyak banget tuh.. Mama aja yang sampein ya.." Ucap christy sembari mencium punggung tangan Shani
Flashback Off
13.30 am
Rumah Dimas
Sepulang sekolah anggota OSIS yakni REGU SATU memutuskan langsung Cussss kerumah ketos. Seperti yang telah di sepakati Tempo hari perancangan awal akan mereka kerjakan di rumah ketua OSIS SMA Bumantara Dimas anggara.
/Dimas mulai menjelaskan rangakaian konsep penataan ruang yang sudah ia susun, ia juga menyertakan foto2 peralatan apa saja yang mereka butuhkan.
"Paham guys?.. Atau ada yang mau ditanya terkait yg udah gw jelasin..
KAMU SEDANG MEMBACA
YANG INDAH? | ch2
FanfictionSemua orang bermanfaat dimata orang yang tepat ~ybs