Untuk apa belajar?
Bila mimpi kita tidak di hargai?Untuk apa berkawan?
Bila berkawan hanya untuk meremehkan?Untuk apa sekolah?
Bila pada dasarnya peraturan hanya untuk di langgar?Untuk apa?
Semua tergantung persepsi nya masing masing bukan?Begitu juga kita
Bagi mu untuk apa dilanjutkan bila sudah tidak sejalan?Namun bagi ku
Untuk apa berpisah bila kita masih bisa bergandengan di antara perbedaan?

KAMU SEDANG MEMBACA
UNSAID
شِعرPada catatan ini boleh kah saya meminta? Bacalah segalanya menggunakan hati, boleh saja hati yang sedang terluka. Agar kalian dapat merasakan begitu pahitnya ditinggalkan, dikecewakan, dan ditiadakan. Bila sudah, maka kau akan merasakan hati dan pik...