Mentari sangat cerah hari ini, karena mendung telah enyah dari sini. Aku candu akan kilaunya. Sang surya yang selalu berikan kehangatan. Dalam setiap langkahku di pagi ini.
~Itsmemhrn
![](https://img.wattpad.com/cover/122597661-288-k773936.jpg)
KAMU SEDANG MEMBACA
Coretan Pena
Poetryhanya sekadar untaian makna tersirat. ~ pesan dariku, tetaplah membaca setiap untaian sajak yang ada. Dan jangan berasumsi terhadap isi dari setiap syair yang kutuliskan, dengan hanya sekadar membaca judul dari setiap bagian syairku. Yakinlah, ada m...
Mentari
Mentari sangat cerah hari ini, karena mendung telah enyah dari sini. Aku candu akan kilaunya. Sang surya yang selalu berikan kehangatan. Dalam setiap langkahku di pagi ini.
~Itsmemhrn