Bagian 17

331 6 0
                                    

Merengkuh sambil menerka
Berjaga dan dijaga
Oleh perisai tak kasat mata

Tak padam oleh yang terpendam
Sudah meredam
Tak jua teredam

Sebab waktu mengalit perlahan
Mengikat utuh bagai deraan
Sayup - sayup ku dengar
Dari rintihan dalam bisikan
Dan silam
Nampak lekat
Tak jua memudar

~Itsmemhrn

Coretan PenaTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang