"Kenapa kau bisa selalu mempercayai aku bisa melakukan apapun Minkyung-ah?" tanya Yebin.
setelah dari kantor Kang Minhyuk Minkyung dan Yebin sedang berjalan-jalan di lorong Rumah sakit.
"Entahlah,aku hanya merasa kau memang bisa melakukannya Yebin-ah," ucap Minkyung.
"T-Tapi ini kali pertamaku Operasi dengan Tim lain,selain bersamamu,bagaimana kalau Ayah benar?,kalau aku cuma bisa mengoprasi hanya karena kau di sampingku?" ucap Yebin pesimis.
"Hmm..itu tidak benar Yebin-ah,kau bisa melakukan itu semua karena usahamu,bukan karena siapapun,jadi tanamkan dihatimu kalau kau itu bisa melakukannnya," ucap Minkyung tersenyum.
Yebin menatap Minkyung sejenak.
"Tapi kau tahu sendirikan,kalau Tim nya Dokter Nayoung itu tidak menyukai aku,aku pasti akan di intimidasi nanti," ucap Yebin mempoutkan bibirnya.
Minkyung pun memandang Yebin sejenak.
"Kalau begitu ini juga waktu yang tepat untuk membuktikan kau tidak bisa diperlakukan begitu oleh mereka," ucap Minkyung tersenyum.
"Kau yakin aku bisa melakukannya?" tanya Yebin menatap Minkyung dengan tatapan cemas.
Minkyung mengangguk dan tersenyum manis....
'Senyum itu indah sekali,' batin Yebin.
"Haah~,baiklah!,aku akan membuktikan pada mereka itu,aku tidak bisa ditindas seenaknya," seru Yebin yakin sambil mengepalkan satu lengannya lalu mengangkatnya didepan wajahnya.
"Nah begitu dong!,aku bosan selalu melihat wajahmu yang murung itu hehe," ucap Minkyung.
oh jadi maksudmu,wajahku yang murung itu jelek dan membosankan?" ucap Yebin kesal.
"Eung?,siapa bilang,kau adalah dokter paling cantik dengan tinggi badan paling imut di rumah sakit ini," ucap Minkyung tersenyum sambil menepuk-nepuk kepala Yebin pelan.
Yebin memandang Minkyung sejenak,lalu dia tiba-tiba memeluk Minkyung,
mendekapkan wajahnya di dada Minkyung."Eoh?,Yebin-ah?" ucap Minkyung bingung.
"Aku mohon biarkan aku seperti ini beberapa menit saja," ucap Yebin memejamkan matanya,menenangkan dirinya dipelukan Minkyung.
Minkyung pun tersenyum.lalu dia membalas pelukan Yebin dan mengusap-usap punggung Yebin pelan.
"Kyul-ah!,tolong cubit aku!,aku ingin memastikan apa aku sedang bermimpi atau tidak," ucap Eunwoo yang tiba-tiba sudah ada disana bersama dengan Kyulkyung dan Seungyeon.
Minkyung dan Yebin kaget setengah mati,lalu melepaskan pelukan mereka masing-masing,kemudian saling membuang pandangan kearah yang berbeda dengan wajah yang sama-sama memerah.
"Ehmm...ehnm..." mereka berdua berdehem...
"Wah-wah,kalian terlihat makin dekat ya hehe," ucap Sungyeon dengan smirknya sambil menatap penuh selidik.
"Eihh,kalian berdua kenapa mengganggu Yebin dan Minkyung,biarlah mereka melakukan kegiatan mereka dengan tenang," ucap Kyulkyung,menahan tawanya.
"Kegiatan apa maksudmu?" tanya Yebin.
"Eumm....itu loh,bukannya kalian tadi sedang saling grepe-grepean?" tanya Kyulkyung.
mereka semua pun membulatkan mata terkejut mendengar perkataan Kyulkyung.
"Yakk!,jangan mengada-ada!" seru Yebin.
"Wah-Wah~,aku tidak menyangka kyul," ucap Eunwoo.
"Tidak menyangka apa?" tanya Kyulkyung.
KAMU SEDANG MEMBACA
Healty Love(GxG) "MINKYEBIN" [END]
FanfictionMinkyebin fanfict, Kim Minkyung(Roa)xKangYebin(Rena). Bercerita tentang seorang Kim Minkyung,gadis cantik yang ingin menjadi Dokter dirumah sakit ternama,Minkyung menjadi Dokter demi mencari tahu tentang Orangtuanya yang meninggal akibat adanya t...