Dear papa & mama :
Jangan marahin anak saat dia baru pulang kerumah, karena dia akan menyesal atas kepulangannya.__________________________________
VOTE DULU COBA
__________________________"Hi.. pacar"
Kalian tau lah ya siapa yang barusan berseru seperti itu. Yaap itu Alica.
"Apaan sih lo! Geli!" Ujar Ray sambil berjalan menjauhi Ica.
Ica masih belum menyerah dengan usahanya. Ia merlari menyusul Ray hingga sejajar.
"Pacar.. udah makan? Kantin yuk" Tawar Ica.
"Ogah"
"Atau kamu mau aku yang beliin?" Tawar Ica sekali lagi. Ia sengaja mengubah lo-gue menjadi aku-kamu mungkin biar Ray jatuh hati ke dia. Ckckckckc
"Lo ngomong apa barusan? Tanya Ray memastikan.
"Kamu mau aku beliin makanan gak? Ulang Ica.
"Sejak kapan lo pake aku-kamu gitu? makin jijik gue sama lo" Ray berjalan dengan langkah cepat sehingga Ica tertinggal di belakang.
"Pacar...!! Tungguin!" Teriak Ica sambil berlari mengejar Ray tapi alhasil ia malah tersandung kaki nya sendiri sehingga membuat ia tersungkur ke tanah.
BUGH!
"ADUHH."
Ray berhenti.
Ia menoleh ke belakang dan mendapati Ica yang tengah piknik di lantai.
"Ini anak suka banget jatoh." Batin Ray.
"Aduuhh sakitt lutut gue.. mamaaaa lulut Ica berdarah HUAAAAAA!" Raung Ica semakin menjadi-jadi.
Ray yang melihat tingkah Ica tersebut langsung teringat akan sesuatu. Seperti merasa deja vu.
Flashback On
Dua anak kecil sedang bermain di taman komplek dekat rumah. Mereka berlari-lari mengejar kupu-kupu yang berterbangan di taman. Hingga salah satu dari mereka ada yang terjatuh karena tersandung akar pohon.
"Aduh sakit.. Mamaaaa lulut aku berdarah, tolongin aku!" Teriak gadis kecil sambil memegangi kaki nya.
Anak laki-laki yang bersamanya pun berjongkok di samping gadis kecil yang sedang menangis. Ia terlihat panik.
"Kaki kamu berdarah! Aku panggil mama kamu dulu ya! Kamu tunggu disini,, jangan kemana-mana!." Seru anak laki-laki. Yang mendapat anggukan dari gadis kecil.
Ia pun berlari ke arah rumah untuk memanggil mama gadis kecil.
Flashback Off.
"Kenapa gue merasa pernah ngalamin kejadian ini ya? Atau ini ada sangkut-pautnya sama masa lalu waktu gue kecil?" Batin Ray.
"ARGH..! akibat dari kecelakaan itu, gue jadi lupa sebagian ingatan yang gue miliki. Sial!!" Umpat Ray dalam hati.
Flashback On.
"Daaaahh Alica. Nanti kita seling main-main lagi ya.." ujar Taqi.
"Iya Taqi.. nanti kita ketemu lagi.. daaaahhhh.." ujar Alica sambil melambai-lambaikan tangan nya.
Mobil mewah yang di tumpangi Taqi pun mulai melaju. Taqi masih melambaikan tangan nya di balik kaca jendela mobil.
Ada rasa berat hati meninggalkan Alica, teman barunya dan mungkin satu-satunya teman bagi Taqi.Taqi dijemput oleh supir barunya. Tiba-tiba di tengah perjalanan Taqi menggerang kesakitan. Ia terus memegangi kepalanya sambil menangis.
"sakiittt.. sakit sekali.. Taqi gak kuat."
"Eehh.. nak Taqi kenapa? Apa yang sakit?" Tanya Pak Joko, supir baru Taqi.
"Kepala Taqi sakit pak.. sakiittt.."
Tidak lama setelah itu, Taqi pingsan.
Pak joko segera menelfon ibu Taqi.
"Hallo bu,"
"Ada apa?" Jawab Ibu Taqi.
"Nak Taqi tiba-tiba pingsan bu di mobil. Saya harus gimana bu?"
"Kamu bawa dia ke rumah sakit terdekat. Kalau urusan saya sudah selesai, saya menyusul kesana."
"Baik bu"
Pak Joko membawa Taqi ke Rumah Sakit Citra Kusuma. Taqi langsung mendapat tindakan oleh dokter, ketika mereka sampai di rumah sakit tersebut.
Pak Joko lah yang menunggu Taqi sedari tadi. Ibu Taqi belum juga tiba.
Dokter pun akhirnya keluar dari ruang pemeriksaan setelah 2 jam menunggu.
"Gimana dok? Keadaan anak majikan saya? Apa dia baik-baik saja?" Tanya Pak Joko khawatir.
"Begini pak apa pasien pernah mengalami kecelakaan?" Tanya Dokter Kusuma.
"Yang saya tau anak majikan saya pernah kecelakaan sekitar satu minggu yang lalu.. dan sempat dilarikan di rumah sakit. Namun, tidak ada sakit yang serius hanya luka ringan saja."
"Benar dugaan saya. Akibat dari kecelakaan itu, pasien mengalami cidera di kepalabya akibat dar benturan keras. Sakit ini memang harus benar-benar di teliti."
"Masyaa Allah, jadi gimana dokter anak majikan saya?"
" pasien akan mengalami hilang ingatan. Saya rasa pasien akan ingat kembali jika kejadian-kejadian yang pernah pasien alami terjadi secara tidak sengaja dan perlu ada bantuan dari pihak yang begitu mengenal pasien. Pasien akan di rawat sementara waktu untuk memantau kesehatan pasien."
"Baik dokter... Terimakasih dokter."
"Sama-sama. saya permisi."
Flashback Off.
Ray tersadar setelah melamun cukup lama.
"PACAAAAARRRR!!!! BUKANNYA TOLONGIN ICA, MALAH BENGONG."
Teriak Ica dari kejauhan."Panggil nama gue yang bener dulu. Gue bukan pacar lo."
"Gak mau. Kamu itu pacar Ica. Jadi gak apa-apa dong kalo Icaa panggil kamu pacar."
"Terserah."
Ray berbalik dan melanjutkan jalan nya yang sempat tertunda.
"NYEBELIIINNNNNN..!"
~•~
2 April 2019.
Halloooo semuaa!!
Terimakasiih semua karna sudah membaca dan ngeVOTE aku!
UNBK akhirnya selesai.
Doain aja supaya aku bisa sering-sering update.DOAIN JUGA SUPAYA AKU LULUS DENGAN HASIL YANG MEMUASKAN YA. AAMIIN.....
Aku harap kalian gak lupain ceritaku.
Vote!
Thank you ♡
KAMU SEDANG MEMBACA
My Girlfriend (Slow Update)
Romance16++ "Lo harus jadi pembokat gue selama-" belum selesai Ray bicara, Ica telah memotong perkataan Ray. "Iyaiyaaa.. satu bulan kan? Oke deal." Ica menarik tangan nya dengan kuat, membuat tangan Ray sedikit melonggar genggamannya. Dan akhirnya ..Ica b...