Part ini akan sangat panjang karena part ini sebenernya inti dari cerita nya. Ingat judulnya aja ceo, pahami dari awal. Dan jangan di scrool aja, soalnya nanti pasti ga mudeng.
Selamat membaca 😄😄😄
=======
Hari berlalu begitu cepat dan tepat hari ini ke lima perusahan di asia akan bersaing habis-habisan demi memperoleh posisi pertama untuk bekerjasama dengan perusahaan terbesar di amerika yaitu G.U.S
Perusahaan itu berdampak pesat untuk ekonomi di asia, karena mereka merupakan perusahan multi di segala bidang bisnis. Mendapat kepercayaan bekerjasama dengan G.U.S sangatlah beruntung, selain menaikan pamor dan saham
Juga akan membuat perusahaan itu sendiri di hormati oleh perusahaan di seluruh dunia, tahun ini G.U.S memang telah menyeleksi 5 perusahan terbaik di asia yang meliputi : Kim Corp, Manoban Group, Choi Company, G.O.A Company & Japan Land
Persaingan ini lewat online, dimana mereka akan mempertaruhkan saham perusahan dan nanti akan berapa banyak investor yang menawarkan kerjasama dengan mereka. Jika salah satu unggul dalam % nya, maka akan di nyatakan berhasil
G.U.S memberikan syarat kepada kandidat jika hanyalah anak-anak muda saja yang menjalankan persaingan ini dalam arti CEO muda mereka berjumlah (2 orang). Dengan ini membuat jantung jennie tidak beraturan, dalam hidupnya baru sekali ini ia gugup bahkan seperti mendapat giliran jatah akan di tembak mati
Ia menghela nafasnya yang berat, jisoo memerhatikan itu hanya menggelengkan kepalanya. Sejujurnya ia juga gugup tapi tidak segugup jennie, ia sudah terbiasa seperti ini namun memang ini paling berat. Jisoo berjalan ke arah kursi yang di duduki jennie
"Minumlah gingseng hangat ini, supaya pikiran mu bisa tenang Jendeuk"
"Ahh, gomawo eonnie"
Jennie menerima anjuran dari sang eonnie, ia meniup gingseng hangat yang sudah menjadi kebiasaan baru jennie belakangan ini. Sebenernya itu minuman kesukaan appa nya, sekali mencoba ia menjadi ketagihan karna benar-benar membuat rilex
"Bagaimana?"
"Lumayan eonnie" jennie meletakan cangkir ke meja
"Aku sangat gugup eonnie" lanjut jennie
"Aku pun, tapi kita harus berjuang. Demi nama perusahaan kita dan perjanjian sialan itu" umpat jisoo meletakan kedua tangannya di pinggang
"Hmm, aku akan berusaha sekuat tenaga eonnie. Aku juga akan terus mengingat pesan dari appa" jisoo mengangguk setuju dengan apa yang di katakan oleh adiknya
• MANOBAN GROUP •
lisa tengah fokus membaca berkas-berkas mengenai Choi company terutama, ia akan menjatuhkan perusahaan mereka dengan lebih cerdas lagi. Ia takkan mau gegabah, takutnya justru nanti mereka akan kalah dan berada di posisi 5
Sehun melihat jam di pergelangan tangannya, ia menghela nafasnya jujur saja ia telah sering sekali menghadapi hal semacam ini namun baru kali ini begitu berat bahkan lebih berat ini daripada pernikahan nya 2 hari yang lalu
📞 Joy cepat cek, perusahan kita sekarang berada di posisi berapa di antara kelimanya?
📞 Manoban Group masih 3 besar Mr, tapi setelah saya lihat lagi Choi Company mulai akan menggeser ke posisi kedua karena kita hanya beda 2% saja
📞 Shitt, baiklah terimakasih joy
"Ada apa oppa?" tanya lisa dengan mata yang fokus pada banyaknya lebaran kertas
KAMU SEDANG MEMBACA
CEO In Love (JENLISA) COMPLETED ✅
Fiksi RemajaWarning 🔞🔞🔞🔞 Lalisa Manoban seorang CEO Manoban Group jatuh hati kepada gadis yang hidup bertahun-tahun di panti asuhan bernama Jennie Kim karyawan di perusahaan miliknya *Futa