21. LOOΠΔ Cover

513 42 8
                                    

Setelah promosi comeback pertama mereka dengan 'Butterfly' berakhir, LOONA ada di masa hiatus yang lumayan panjang loh guys! Mulai di era hiatus ini, mereka gak beneran hiatus sebenernya. Mereka masih nemenin Orbit dengan beberapa cover dance dari grup-grup kpop pria terkenal. Dan dari sinilah awal mula mereka dapet lumayan banyak perhatian dari knet dan internasional.

Seperti yang udah kalian tau, di era hiatus ini mereka cover dance 3 lagu dari grup yang berbeda. Ada 'Fire' dari BTS, 'Cherry Bomb' dari NCT dan terakhir 'Eclipse' milik GOT7.

Dari 3 video di atas, LOONA dapet banyak banget apresiasi atas kinerja kuat mereka dan sedikit demi sedikit mereka perlahan dikenal sebagai "Queen of Cover" setelah video dance cover mereka 'Cherry Bomb' trending. Gak hanya itu, bahkan idol aslinya yaitu NCT serta pendiri SM Entertainment, Lee Sooman juga mengapresiasi kerja keras mereka dan berakhir untuk bekerja sama dengan LOONA pada album '#' dan '12:00' di tahun 2020.

Tapi sebenernya LOONA nggak cover itu aja guys, jauh sebelum dan sesudah 3 cover itu dirilis, mereka udah ngecover beberapa dance dan lagu loh! Apa aja sih yang mereka cover?

1. Haseul - 'The Starry Night' by Laybacksound

2. 'Thanks' by Seventeen (Special performance di Idol Room)

3. 'Fire' by BTS

4. 'Cherry Bomb' by NCT

5. 'Full Moon' by Sunmi

WORLD OF LOOΠΔTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang