Halo...
Selamat di penghujung bulan April
Sebentar lagi kita mau masuk bulan Mei hehehehe
That's, that's my favorite month of the year
Selain Februari aku juga suka Mei
Semoga kita sama-sama suka Mei ya?
Eummm hari ini, I don't know why I'm so happy today
Maybe because eummm maybe because it's almost my month and...
And I'm so excited with hehe
It's like, it's my time of the year hehehehe
Huuu so excited
Okay, eummm I think I will start this episode right now
Karena hari ini episodenya super spesial
Lagi-lagi datang dari request teman-teman, terima kasih yang sudah request
Jadi judulnya kali ini adalah how to move on from someone that we never had?
Sekarang kalo pertanyaan itu aku jawab lagi dengan pertanyaan baru, what if we don't have to?
Gimana kalo kita sebenernya nggak perlu move on?
Why? Hehe temukan jawabannya di podcast hari ini
Selamat mendengarkan...
~~~~~~
Oke, kayaknya topik ini bukan topik yang sulit buat aku
Karena aku adalah orang yang sangat mudah untuk menyampaikan rasa sukaku
Sebenernya hal apapun aku emang anaknya sukanya to the point nggak suka basa-basi
When I like someone, I will tell him
When I hate someone, no, I will never say it because...
I just think I don't have to say that, you know
Tapi kalo urusan suka, cinta, sayang, mengagumi I will definitely tell them
Karena kupikir perasaan suka itu bukan sebuah ancaman ataupun dosa besar gitu loh
Toh juga cuman perasaan suka, suka aja nih
Dan yang namanya bentuk suka itu kan macem-macem ya kan?
Dan menurutku sebelum sampai ke perasaan yang lebih dalam dan lebih serius daripada itu, menurutku gapapa disampaikan
I will tell you a story, kayaknya ini harus aku ceritain dulu deh
Once upon a time hehehe aku menyukai seseorang
Mungkin pernah ku mention juga, atau nggak ya? Aku lupa deh
Pokoknya aku pernah suka sama seseorang
Ini aneh sih, untuk orang yang susah untuk kenalan sama orang baru, out of nowhere aku bisa suka dan nyaman sama orang ini
Aku bilang sama dia, tapi nggak langsung
Kalo nggak salah setelah sebulan dua bulan, or maybe three months
Ketika pokoknya setelah aku menyadari perasaan suka itu, aku pasti langsung kasih tau ke dia
Jadi nggak langsung, misalkan aku ketemu orang baru terus aku suka sama dia terus aku langsung kasih tau, ya nggak kayak gitu
KAMU SEDANG MEMBACA
Podcast Rintik Sedu (Season 2) [Completed]
AcakSetelah setahun, kisahnya masih berlanjut. Podcast Rintik Sedu di tahun kedua akan dituliskan disini. Selamat membaca sambil mendengarkan! Ingat ya only on Spotify Rintik Sedu! p.s. ini cuma akun teri, bukan akun paus